Advertisement

Basarnas Bangun Pos Jaga, Ini Tanggapan Pemkab Gunungkidul

Herlambang Jati Kusumo
Jum'at, 27 April 2018 - 14:20 WIB
Arief Junianto
Basarnas Bangun Pos Jaga, Ini Tanggapan Pemkab Gunungkidul

Advertisement

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL-Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) membangun pos siaga di Gunungkidul. Adanya pos siaga ini guna menunjang kinerja Basarnas DIY.

Assisten 1 Sekda Gunungkidul, Sudodo menyambut baik adanya pos siaga baru dari Basarnas DIY. Dengan begitu lanjutnya keselamatan warga Gunungkidul bisa lebih terjamin.

Advertisement

"Kalau ada bencana jadi mudah dijangkau Basarnas, selain itu juga keselamatan wisatawan bisa lebih terpantau," ujarnya, Kamis (26/4/2018).

Sudodo mengungkapkan masa pakai gedung pos jaga tersebut rencananya dalam dua tahun. "Soalnya nanti juga mau dipakai untuk Dinas pertanian," imbuhnya.

Namun kendati demikian ada peluang bagi Basarnas untuk membangun pos jaga sendiri yang terpisah dari milik pemkab. "Jika masa pakai habis, nanti Basarnas bisa membangun sendiri, ini juga masih dalam tahap penjajakan lokasi, sambik bertahap aja," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Jogjapolitan | 7 hours ago

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Cabuli Santri, Pengasuh Pesantren Divonis 15 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar

News
| Kamis, 18 April 2024, 23:47 WIB

Advertisement

alt

Sambut Lebaran 2024, Taman Pintar Tambah Wahana Baru

Wisata
| Minggu, 07 April 2024, 22:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement