Advertisement

Asyik, 97 Pegawai Gunungkidul Diangkat Jadi PNS

Jalu Rahman Dewantara
Senin, 25 Juni 2018 - 18:20 WIB
Arief Junianto
Asyik, 97 Pegawai Gunungkidul Diangkat Jadi PNS Bupati Gunungkidul, Badingah saat menandatangani pelantikan 94 PNS baru di Bangsal Sewokoprojo, Gunungkidul, Senin (25/6/2018). - JIBI/Harian Jogja/Jalu Rahman Dewantara

Advertisement

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL—Sebanyak 94 pegawai diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS) oleh Bupati Gunungkidul di Bangsal Sewokoprojo, Wonosari, Senin (25/6). Sebanyak 63 di antaranya berprofesi sebagai bidan pegawai tidak tetap (PTT).

"Diangkatnya mereka [bidan PTT] semoga mampu bekerja dengan baik dan membawa perubahan dalam mengembangkan daerah," ucap Bupati Gunungkidul, Badingah seusai acara.

Advertisement

Adapun pemerintah daerah dan Pemerintah Pusat menyadari kurangnya tenaga medis di Gunungkidul. Sehingga dengan pengangkatan Bidan PTT menjadi PNS ini diharapkan mampu merubah kualitas kesehatan khususnya dalam masalah reproduksi.

Selain bidan, beberapa aparatur sipil negara (ASN) lain juga ikut dilantik. Mereka dari berbagai bidang yang semula telah ditetapkan menjadi PNS tapi belum bisa menghadiri pelantikan sebelumnya. Badingah berharap kepada para PNS yang telah diangkat ini agar tidak takut dalam bekerja selama masih dalam aturan yang berlaku.

Bupati Gunungkidul, Badingah saat menandatangani pelantikan 94 PNS baru di Bangsal Sewokoprojo, Senin (25/6/2018).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja
Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Jogjapolitan | 12 hours ago

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Palestina Kecam Veto AS Soal Keanggotaan Penuh di PBB

News
| Jum'at, 19 April 2024, 09:57 WIB

Advertisement

alt

Sambut Lebaran 2024, Taman Pintar Tambah Wahana Baru

Wisata
| Minggu, 07 April 2024, 22:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement