Advertisement

Wah, Tembok-Tembok di Dusun Kepek Penuh Mural Batik

Herlambang Jati Kusumo
Rabu, 04 Juli 2018 - 15:20 WIB
Arief Junianto
Wah, Tembok-Tembok di Dusun Kepek Penuh Mural Batik Seniman menggambar di salah satu titik tembok,di Dusun Kepek 1, Desa Kepek, Kecamatan Wonosari, Gunungkidul, Rabu (4/7/2018). - Harian Jogja/Herlambang Jati Kusumo

Advertisement

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL—Seniman lokal asal Dusun Kepek 1, Desa Kepek, Kecamatan Wonosari, Gunungkidul mengenalkan batik di masyarakat melalui seni mural. Mereka menggambar mural di tembok-tembok menuju jalan masuk desa.

Seniman asal Kepek 1, Guntur mengatakan mulai mengenalkan batik ke masyarakat pada 2010. Ia berkeinginan agar batik dapat terus dikenal masyarkat, yang dimulai dari lingkungan rumahnya.

Advertisement

“Kegiatan mural dengan rekan-rekan seniman dari Gunungkidul, dan Kota Jogja ini mencoba mengenalkan batik, agar dapat lebih mudah dikenal masyarakat. Dengan tema digital teknologi dan batik, teman-teman [seniman] menuangkan idenya,” ujarnya Rabu (4/7/2018).

Ia mengatakan seniman-seniman dibebaskan berkarya sesuai ide dan kreativitas masing-masing, dengan tetap mengandung unsur batik. “Setiap seniman biasanya punya karakter sendiri,” ucapnya.

Ke depan, kata dia, Dusun Kepek 1 akan ditata menjadi kampung batik, dimana setiap rumah akan digambar dengan motif batik dan membuka gerai penjualan batik dimina sifatnya kolektif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Dipimpin Nana Sudjana, Ini Sederet Penghargaan Yang Diterima Pemprov Jateng

News
| Kamis, 25 April 2024, 17:17 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement