Advertisement
Simak Jadwal Donor Darah di Jogja Besok Sabtu 15 Juli 2023
Jum'at, 14 Juli 2023 - 13:17 WIB
Bernadheta Dian Saraswati
Ilustrasi. - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—PMI DIY menggelar donor darah pada Sabtu (15/7/2023) besok. Lokasi donor darah tersebar di Gunungkidul dan Kota Jogja.
Berdasarkan informasi yang diterima Harianjogja.com, berikut ini jadwal dan lokasi donor darah yang diselenggarakan PMI DIY:
Advertisement
UDD PMI Gunungkidu
- Jam 09.00 WIB—selesai di GPC Sport Centre Ponjong, Kab. Gunungkidul
- Jam 19.00 WIB—selesai di KNPI Gunungkidul, Wonosari, Gunungkidul
UDD Kota Jogja
- Jam 9.00 WIB—selesai di Satya Graha Hotel, Jl Veteran No.147 Pandeyan, Umbulharjo, Yogyakarta
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : PMI DIY
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Festival Lampion Dinosaurus Zigong Tarik Wisatawan ke Sichuan
Wisata
| Sabtu, 24 Januari 2026, 15:07 WIB
Advertisement
Berita Populer
- Gelar Muswil Perdana, ILUNI UI Maksimalkan Potensi Alumni di DIY
- PDIP Gelar Reresik Sungai Code, Ajak Masyarakat Stop Buang Sampah
- KSP Mekarsari DIY Tunda Pencairan Dana, Nasabah Resah
- Dampak Angin Kencang Sleman: Puluhan Rumah Rusak, 2 Tewas dan 6 Luka
- Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Gunungkidul, Warga DIY Rasakan Getaran
Advertisement
Advertisement




