Advertisement
Kepala Desa Jadi Pawang Ular

Advertisement
Kepala Desa Purwodadi menangkap dan kini menjadi pawang ular.
Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL-Kepala Desa Purwodadi, Kecamatan Tepus Sucipto menjadi pawang ular piton. Ular tangkapannya itu, kini dipelihara di rumahnya.
Advertisement
Sucipto mengatakan, ular piton tersebut ia tangkap di dekat Gua Dilem di Desa Purwodadi. Ular tersebut ditangkap pada Senin (26/1) dini hari. Penangkapan ular tersebut, berawal dari laporan warga setempat jika ada ulat piton berkeliaran.
"Saya langsung menuju lokasi untuk menangkapknya," ujar dia kepada Harianjogja.com, Rabu (28/1/2015).
Sucipto menjelaskan, ular tersebut memiliki panjang sekitar 2,5 meter. Sedangkan, berat badan ular tersebut mencapai 12 kilogram. Saat ini, ular tersebut ia rawat di rumahnya. Sucipto mengaku, tidak ingin melepaskan ular tersebut karena khawatir jika ditangkap dan dibunuh oleh orang lain. Ia baru melepaskan ular itu sampai ada pihak dari perlindungan binatang mengambil.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi Berbagi Tanggung Jawab Selesaikan RDTR
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Udara di DIY Bikin Menggigil, Angin Monsun Jadi Penyebabnya
- 23 Kambing Mati di Turi Sleman Akibat Keracunan Pakan
- Lurah Srimulyo Membantah Tuduhan Korupsi Penyalahgunaan Tanah Kas Desa
- SPMB 2025, Banyak SMP Negeri di Bantul Kekurangan Siswa, Ternyata Sebagian karena ke Pondok Pesantren
- Kasus Pelecehan Anak di Kasihan Dilaporkan ke Polres Bantul, Korban Siswi Berusia 6 Tahun
Advertisement
Advertisement