Advertisement
HARIAN JOGJA HARI INI: YIA Jadi Stimulus Pertumbuhan Ekonomi

Advertisement
YIA Jadi Stimulus Pertumbuhan Ekonomi
JOGJA-Yogyakarta International Airport (YIA) yang akan diresmikan Presiden Joko Widodo Jumat (28/8) hari ini diharapkan bisa merangsang pertumbuhan ekonomi di DIY, terutama bagi rakyat kecil.
Advertisement
Pemerintah Alokasikan Rp9 Triliun untuk Pulsa Siswa
JAKARTA - Pemerintah menganggarkan Rp9 triliun untuk membantu kegiatan pembelajaran selama tiga hingga empat bulan ke depan berupa tunjangan pulsa.
Telur Rebus Belum Teruji Tangkal Corona
Beberapa hari terakhir beredar di media sosial dan aplikasi percakapan soal khasiat telur rebus bisa mencegah Covid-19. Bahkan klaim ini sejatinya telah viral sejak beberapa bulan belakangan.
Karawitan Dituntut Adaptif
JOGJA—Menjadi tantangan tersendiri bagi dunia karawitan yang dituntut semakin adaptif dalam dunia yang semakin terdigitalisasi ditambah dengan situasi pandemi Covid-19.
Polres Bantul Terjunkan 1.000 Personel
BANTUL—Kepolisian Resor (Polres) Bantul menyiapkan 1.000 personel untuk pengamanan Pilkada 2020. Jumlah tersebut belum termasuk personel bantuan dari Sabhara dan Brimob Polda DIY.
Jaringan Pipa Harus Diperbaiki
SLEMAN—Banyaknya jaringan pipa air bersih yang rusak menjadi persoalan yang harus segera diselesaikan, terutama untuk memuluskan rencana distribusi air bersih ke wilayah Prambanan. Selama ini, wilayah yang berada di kawasan perbukitan ini rawan kekeringan, terutama saat musim kemarau.
Pendapatan PBB-P2 Capai 60%
WATES—Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kulonprogo menggelar Rapat Evaluasi Pendapatan Daerah, khususnya tentang Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) 2020, di Ruang Rapat Sermo, kompleks Pemkab Kulonprogo, Selasa (25/8).
ASN Dominasi Pencalonan
WONOSARI—Aparatur sipil negara (ASN) mendominasi bakal calon kepala daerah dalam Pilkada 2020 Gunungkidul. Dari delapan nama yang muncul, empat orang di antaranya berstatus pegawai negeri sipil dan satu orang anggota TNI Aktif.
Anda dapat membaca lebih lengkap di Harian Jogja versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat. Anda juga dapat mengakses Harian Jogja versi digital dengan berlangganan di epaper.harianjogja.com.
Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya, membangun kemandirian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Top Ten News Harianjogja.com, Kamis 8 Mei 2025: Indeks Ketimpangan Gender di DIY hingga Mafia Tanah di Bantul

Top Ten News Harianjogja.com, Rabu 7 Mei 2025, Kebocoran Soal ASPD Jogja, Kantor Polda DIY Segera Pindah, Peluang PSS Sleman
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

KPK Sebut Nomor Ponsel Hasto Kristiyanto Ternyata Bernama Sri Rejeki Hastomo, Ini Komentarnya
Advertisement

Jembatan Kaca Seruni Point Perkuat Daya Tarik Wisata di Kawasan Bromo
Advertisement
Berita Populer
- Terkait Kebocoran Soal ASPD, Disdikpora DIY Beberkan Sejumlah Fakta Baru
- Terjerat Kasus Kekerasan Seksual, Guru Besar Farmasi UGM Jalani Pemeriksaan Disiplin Kepegawaian
- Puluhan Warga Jadi Korban Penipuan Aktivasi Identitas Kependudukan Digital
- Perubahan Rute Uji Coba Transportasi Bus Listrik di Malioboro, Sebelumnya Ngabean Beralih ke Kotabaru
- Laga Hidup Mati PSIS Semarang vs PSS Sleman, Penentu Masa Depan Laskar Mahesa Jenar dan Super Elja di Liga 1
Advertisement