Sambut Kemerdekaan Indonesia, The Rich Jogja Hotel Tawarkan Promo Food and Beverage

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77, The Rich Jogja Hotel menyuguhkan promo menarik. Promo ini khususnya untuk food and beverage khas dari Bar Telsi.
Menu rekomendasi Bar Telsi yaitu nasi sate merah putih, yang memiliki rasa nikmat nasi dengan perpaduan sate ayam dan sapi yang mengguncang lidah para tamu. Tidak lupa juga dilengkapi dengan menu minuman andalan berupa es strawberry dengan cita rasa yang menyegarkan.
Paket menu tersebut hanya seharga Rp77.000. Angka tersebut seusai dengan perayaan Hari Ulang Tahun RI yang ke-77. Menu tersebut bisa dinikmati di Bar Telsi di area lobby The Rich Jogja Hotel.
Di samping itu, adapula promo menarik lain dari Bar Telsi berupa paket bundling. Para pengunjung bisa menikmati Delightful Dessert. Menu ini berisi coffee dan slice cake dengan berbagai varian yang bisa didapatkan dengan harga Rp35.000 saja.
BACA JUGA: Penataan Pedestrian Senopati Dukung Wisata Malioboro
Tidak hanya itu, bagi para tamu yang ingin menikmati live music (hari Jumat-Minggu) atau sekedar bersantai di malam hari bersama keluarga maupun kerabat, ada juga promo beer seharga Rp25.000 di Bar Telsi.
Fasilitas Billiard atau Billiard Zone juga disediakan untuk tamu The Rich Hotel yang berada di area lobby dengan minimal pembelian produk Bar Telsi seharga 50.000. Bagi para tamu yang ingin menikmati promo di The Rich Jogja Hotel, silahkan menghubungi di nomor +6288-216-007-395.
BACA JUGA: Jejak Perkuliahan UGM Tempo Doeloe dari Kraton Jogja ke Bulaksumur Dipamerkan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Kartu Prakerja Gelombang 50 Dibuka, Begini Kiat Dapat Bantuan Rp4,2 Juta
Advertisement

Bisa Dicoba! Ini 3 Wisata Air di Jogja Langsung dari Sumbernya
Advertisement
Berita Populer
- Jangan Telat, Ini Jadwal Tambahan KRL Jogja Solo untuk Hari Minggu Ini
- AJI Jogja Kecam Pelabelan Hoaks atas Berita Penutupan Patung Bunda Maria
- Jadwal KA Bandara YIA 26 Maret 2023 Selengkapnya Simak di Sini
- Top 7 News Harianjogja.com Minggu 26 Maret 2023
- Ingin Berburu Kuliner Buka Puasa di Pasar Tiban? Ini Lokasinya
Advertisement