Advertisement
MASALAH SAMPAH : BLH Jogja Sediakan Tong Khusus B3 di Semua SKPD
Advertisement
Masalah sampah di Jogja akdn diantisipasi dengan penyediaan tempat sampah khusus limbah B3
Harianjogja.com, JOGJA-Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Jogja akan menyebar tempat sampah khusus limbah B3 atau bahan berbahaya dan beracun di semua kantor Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) Kota Jogja.
Advertisement
"?Di komplek balai kota sudah ada beberapa, nanti akan kita tambah lagi," kata Kepala BLH Kota Jogja, Suyana, Kamis (17/3/2016).
Suyana mengatakan limbah B3 seperti batu baterai, tabung lampu, limbah aerosol botol bekas parfum dan obat nyamuk, perlu disortir sebelum dibawa ke tempat pembuangan akhir (TPA) sampah. "Karena di TPA Piyungan tidak disediakan untuk menampung limbah B3," kata dia.
Karena itu di tiap SKPD disediakan tiga jenis tong sampah yang diletakan berdekatan, yakni tong sampah khusus limbah organik, limbah anorganik, dan khus limbah B3.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Museum Iptek Hainan Dibuka, Tawarkan Wisata Sains Imersif
Advertisement
Berita Populer
- Batu Raksasa Dipecah untuk Buka Akses Warga Gedangsari Gunungkidul
- Kesaksian Warga Soal Mahasiswa Tewas Ditusuk Rekan Sendiri di Bantul
- Bonus Atlet PORDA DIY 2025, Bantul Siapkan Miliaran Rupiah
- Pesawat ATR PK-THT Hilang Kontak, Ini Kata GM Bandara Adisutjipto
- Talud Ambrol dan Balai RW 57 Ambruk akibat Hujan Lebat di Jogja
Advertisement
Advertisement




