Polisi Geledah Rumah Kontrakan Raja Kraton Agung Sejagat di Godean, Seperti Ini Penampakannya

Advertisement
Harianjogja.com, SLEMAN--Polisi menggeledah rumah milik Sutarjo di Jalan Berjo Pare, Dusun Ngabangan, Desa Sidoluhur, Kecamatan Godean, Sleman, Rabu (15/1/2020) pukul 00.49 sampai dengan 04.55 WIB. Rumah itu dikontrak Toto Santoso Hadiningrat, pria yang mengaku sebagai Raja Kraton Agung Sejagat (KAS).
Penggeledahan dilakukan tim gabungan Polres Purworejo dan Polda Jateng yang dipimpin oleh AKBP Gultom, Kasubdit Jatanras Polda Jateng, dan terdiri atas 12 orang personel.
Advertisement
"Semua ranah hukum di Polda Jateng," ujar Kapolsek Goden Kompol Paino kepada Harianjogja.com, Rabu (15/1/2020).
Polisi menduga rumah kontrakan tersebut digunakan anggota KAS pimpinan Toto Santoso untuk berlatih kanuragan dengan mengundang guru spiritual, pengobatan medis oleh dokter ahli, dan pelatihan rias pengantin. Anggota KAS sekarang mencapai kurang lebih 2.500 orang, tersebar di Jawa Tengah dan DIY.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Gaji PNS Indonesia Tertinggi Capai Rp30 Juta, Begini Perbandingan dengan Negara Lain di Asia
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Ini Agenda Wisata di Jogja Selama Oktober 2023
- Hari Kontrasepsi Sedunia, Pemkot Jogja Bidik Target 1.554 Keluarga
- Desentralisasi Pengelolaan Sampah Jogja, Pemkot Membangun 2 TPS3R
- Mafia Tanah Kas Desa: Perbedaan Objek TKD Disegel dan Ditipiring, Ini Penjelasannya
- Dukung Trans Jogja, Angkutan Umum ke Wisata Parangtritis Akan Dibuka Kembali
Advertisement
Advertisement