Advertisement
TEROR SLEMAN : Temuan Benda Mencurigakan Tak Ganggu Layanan Kecamatan
Advertisement
Teror Sleman berupa benda mencurigakan yang diduga sebagai bom tak menghalangi pelayanan Kantor Kecamatan.
Harianjogja.com, SLEMAN -- Penemuan benda diduga bom di depan kantor Kecamatan Depok, Sleman, tidak mengganggu aktivitas layanan di kecamatan.
Advertisement
(Baca Juga : http://www.solopos.com/2016/11/24/teror-sleman-benda-mencurigakan-akhirnya-diledakkan-771396">TEROR SLEMAN : Benda Mencurigakan Akhirnya Diledakkan)
Camat Depok Budiharjo menjelaskan layanan publik di kecamatannya tetap dilakukan meskipun ditemukan benda yang diduga bom.
"Layanan tetap berjalan. Pegawai tetap melayani warga yang sudah ada di dalam kantor, ini baru saja benda itu diledakkan," kata Budiharjo kepada Harianjogja.com, Kamis (24/11/2016).
Hanya saja, kata Budi, sejak diberi police line pada akses masuk ke kantor kecamatan, warga yang akan masukĀ maupun keluar dari kecamatan tidak bisa dilakukan. Proses pengamanan di sekitar lokasi sekitar satu jam lebih.
"Saat ini kondisi sudah lancar kembali," tuturnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Putusan MK Perkuat KKI dan Kolegium, Kemenkes Beri Dukungan Penuh
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Sleman Bangun Fasilitas Panjat Tebing Standar Internasional di Ngaglik
- Kawasan Industri Sentolo Dilirik Perusahaan Farmasi dan Kosmetik
- Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo dan Sebaliknya Sabtu 31 Januari 2026
- Layanan SIM Keliling Alun-Alun Kidul Jogja Sabtu 30 Januari 2026 Libur
- SIM Keliling Sleman Buka Sabtu Malam 31 Januari 2026, Ini Tempatnya
Advertisement
Advertisement



