Advertisement
Vaksinasi Nakes di Bantul Belum Tuntas

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL - Jelang tahap kedua vaksinasi yang diperuntukkan bagi pelayan publik dan umum, vaksinasi tahap pertama bagi nakes masih belum tuntas. Akhir Februari, vaksinasi nakes diharapkan rampung.
Juru Bicara Pengelolaan Vaksin Covid-19 Bantul, Abednego Dani Nugroho menerangkan nakes yang sudah menerima vaksinasi pada dosis satu hingga Kamis (18/2/2021) mencapai 4558 orang. Sementara nakes yang mendapatkan dosis kedua baru mencapai 2880 orang.
Advertisement
Baca juga: Stok Vaksin Covid-19 di DIY Tak Sebanding dengan Jumlah Penerima, Ini Datanya!
Jika vaksinasi juga telah memasukkan sebagian nakes yang termasuk dalam kategori komorbid, ibu menyusui dan lansia. "Sebagian [nakes lansia, komorbid, dan ibu menyusui] sudah divaksin. Target semoga bisa [divaksin], kalau lewat [jadwal target] waktu sampai akhir Februari," jelasnya pada Jumat (19/2/2021).
Pendataan calon penerima vaksin tahap dua pun telah dilakukan. Abed menuturkan sebanyak 28.912 terkumpul dari kalangan Guru, TNI, Polri, DPRD, tokoh gama, pejabat daerah, ASN, BUMN, BUMD, Satpol PP, pedagang pasar, petugas lariwisata, organda, ojek atau taksi online dan pamong desa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Unjuk Rasa Pemuda Maroko, Tuntut Pembebasan Demonstran Gerakan GenZ
Advertisement

Desa Wisata Adat Osing Kemiren Banyuwangi Masuk Jaringan Terbaik Dunia
Advertisement
Berita Populer
- Ada Promo! Harga Tiket Masuk Kids Fun Lebih Murah Sepanjang Oktober
- Tak Hanya ASN, Pemkab Bantul Ajak Warga Miskin Gabung KDMP
- Glagah Tropicolorun Sukses, Dispar Catat Peningkatan Kunjungan
- Buruh DIY Desak Revisi UU Ketenagakerjaan Berperspektif Gender
- Status Sentra Salak Sleman Terancam Hilang, Produksinya Tak Berkembang
Advertisement
Advertisement