Advertisement
4 Orang Calon Anggota DPD RI Direncanakan Mendaftar Hari Ini
Para pendukung Muhammad Afnan Hadikusumo di KPU DIY, Rabu (25/4/2018). - Harian Jogja/Abdul Hamid Razak
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA-Empat calon Anggota DPD RI dari DIY menurut rencana akan mendaftar ke KPU DIY, Rabu (25/4) ini. Dari keempat calon anggota DPD tersebut, baru tiga orang yang terkonfirmasi.
Guno Tri Tjahjoko Anggota KPU DIY mengatakan, keempat calon anggota DPD RI yang akan mendaftar merupakan petahana GKR Hemas, Hafidz Asrom, dan Muhammad Afnan Hadikusumo. Satu lagi calon DPD yang akan mendaftar merupakan wajah baru adalah Hilmy Muhammad.
Advertisement
"Pak Afnan baru dalam perjalan," katanya di KPU DIY, Rabu (25/4/2018).
Sekadar diketahui, pendaftaran atau penyerahan berkas dukungan bakal calon Dewan Perwakilan Daerah (DPD) akan berakhir Kamis (26/4/2018) besok. Dari 17 bakal calon yang sudah memasukkan data dukungan melalui Sistem Informasi Perseorangan Peserta Pemilu (SIPPP), hingga Selasa (24/4/2018) kemarin baru lima orang yang menyerahkan berkas pendaftaran.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
KPK Terapkan AI untuk Saring LHKPN, Uji 1.000 Pejabat Negara
Advertisement
Wisata Bunga Sakura Asia Jadi Tren, Ini 5 Destinasi Favorit 2026
Advertisement
Berita Populer
- Pemkab Bantul Siapkan Skema MBG Selama Ramadan 2026
- Rehabilitasi Embung Sleman 2026, Tiga Lokasi Disiapkan DPUPKP
- Gempa Magnitudo 4,5 di Bantul Sebabkan Satu Rumah Warga Rusak Ringan
- Usai Bantul, Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Cilacap di Laut Selatan
- KDMP Pandowoharjo Gelar RAT Perdana, Target Buka 10 Gerai WARIS
Advertisement
Advertisement



