Advertisement
Pengecer di Bantul Minta Pasokan BBM Ditambah
Advertisement
[caption id="attachment_432011" align="alignleft" width="314"]http://www.harianjogja.com/baca/2013/07/28/pengecer-di-bantul-minta-pasokan-bbm-ditambah-432007/spbu-bensin-habis-antara-3" rel="attachment wp-att-432011">http://images.harianjogja.com/2013/07/spbu-BENSIN-HABIS-antara.jpg" alt="" width="314" height="235" /> JIBI/Harian Jogja/Antara
Ilustrasi[/caption]
Harianjogja.com, BANTUL - Kalangan pengecer Bahan Bakar Mesin (BBM) di Bantul berharap pasokan BBM di Bantul ditambah pada saat arus Lebaran mendatang.
Advertisement
Pengecer premium di jalan Parangtritis Bantul, Sukirman mengatakan kebutuhan premium di Bantul pada lebaran nanti akan sangat melonjak tajam seperti tahun-tahun sebelumnya.
"Biasanya, peningkatan kebutuhan BBM ini terjadi sejak menjelang malam takbir, lebaran dan hari ketiga dan keempat lebaran sejalan meningkatnya pariwisata Bantul," katanya, belum lama ini.
Ia berharap ketersediaan stok bahan bakar sampai tingkat pengecer dapat dipenuhi Pertamina. Pasalnya, pada lebaran dua tahun lalu stok pasokan BBM beberapa SPBU di Bantul sempat tersendat sehingga pengecer kesulitan melayani masyarakat di tingkat bawah.
“Itu terjadi di jalur utama pariwisata sekitar dua tahun lalu. Tahun ini saya berharap pasokan BBM ke Bantul lancar. Tingkat pengecer juga tidak perlu dipusingkan dengan stok pasokan yang terbatas dari pertamina,” ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Destinasi Favorit Terbaru di Sleman, Tebing Breksi Geser HeHa Forest
Advertisement
Berita Populer
- Tol Jogja-Solo Ruas Trihanggo-Sleman Ditarget Rampung Juli
- TMII Revitalisasi Anjungan DIY, Sultan Dorong Penguatan Promosi
- Motif Ekonomi, Pelaku Pencurian Anjing di Sleman Minta Maaf
- Birokrasi Unggul, Kulon Progo Raih Penghargaan Manajemen Talenta BKN
- Menkes Resmikan Ground Breaking CMU RSUP Sardjito
Advertisement
Advertisement




