Advertisement
Bupati Kulonprogo Terima Gelar Keprajan dari Kraton
Advertisement
Harianjogja.com, KULONPROGO- Bupati Kulonprogo, Hasto Wardoyo, menerima gelar keprajan dari Kraton Jogja di Bangsal Kesatriyan Keraton Jogja, Selasa (4/2/2014).
Gelar Keprajan Bupati Kulonprogo dari Keraton Jogja berupa Kanjeng Mas Tumenggung (KMT) dan mendapatkan nama KMT. Hastahusadadipura dengan jabatan Kanjeng Raden Tumenggung Singadipraja.
Advertisement
Menurut Hasto, pemberian gelar dan jabatan dari Keraton Jogja diharapkan membawa karakter keistimewaan DIY terutama sikap dan budi pekerti sebagai masyarakat Jogja.
Sementara, imbuhnya, konsep kesehatan dari sisi keistemawaan sesuai dengan gelar yang diterimanya. “Juru husada itu bisa mareni, ngayomi dan ngayemi pasiennya,” tandasnya. (Switzy Sabandar/JIBI/Harian Jogja)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Polisi Tangkap Sejumlah Orang Mengaku Wartawan yang Memeras Warga
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Operasi Patuh Progo di Jogja Segera Dimulai, Ini Sasaran Pelanggaran yang Ditindak
- Baru Diluncurkan, Koperasi Desa Merah Putih Sinduadi Dapat Ratusan Pesanan Sembako
- DIY Bakal Bentuk Sekber Penyelenggara Haji-Umroh, Upayakan Direct Flight dari Jogja ke Makkah
- Sasar 2 Terminal di Gunungkidul, Kegiatan Jumat Bersih Jangan Hanya Seremonial Semata
- Dibuka Mulai 14 Juli, Sekolah Rakyat SMA di Bantul Tampung 200 Siswa dari Keluarga Miskin Ekstrem
Advertisement
Advertisement