Perceraian di Bantul Terus Meningkat
Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL- Tren perceraian di Kabupaten Bantul terus meningkat setiap tahun. Kalangan muda mendominasi perceraian.
Humas Pengadilan Agama Bantul Akbaruddin mengatakan, tren perceraian pasangan suami isteri di Bantul sepanjang tahun tidak pernah mengalami penurunan namun justru terus naik.
Advertisement
BACA JUGA: TelkomClick 2023: Kesiapan Kerja Karyawan dalam Sukseskan Strategi Five Bold Moves di Tahun 2023
Dalam setahun, ia mencatat sedikitnya ada penambahan 50 kasus perceraian di daerah ini. “Terkecuali kalau perbandingannya bulan ada yang turun, tapi kalau sudah dikalkulasi setahun pasti naik,” terangnya, Rabu (16/4/2014).
Pengadilan Agama Bantul dalam setahun terakhir menurutnya sudah menangani 1.200 kasus perceraian. Di luar penanganan perkara lainnya seperti dispensasi kawin atau nikah di bawah umur serta perkara hukum waris.
Dari 1.200 kasus tersebut, Akbaruddin mengklaim perceraian pasangan suami isteri berusia muda paling banyak ditemukan, kendati dirinya tidak menyebut angka pasti berapa jumlah pasangan muda yang bercerai dalam setahun terakhir.
“Misalnya nikahnya dulu SMA usia muda, ternyata setelah menjalani kehidupan berumah tangga terasa berat banyak yang bercerai, justru di usia yang masih muda,” imbuhnya.
BACA JUGA: Finnet Dukung Digitalisasi Sistem Pembayaran Proyek Kereta Cepat Jakarta Bandung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Prostitusi Online via Michat di Salatiga Dibongkar, 1 Muncikari Diringkus
- Elpiji Bocor, Gudang Produksi Jamur Tiram di Karanganyar Nyaris Ludes Terbakar
- AMSI akan Beri Label Khusus pada Media Tepercaya sebagai Panduan Bagi Publik
- Merasa Khawatir, Elon Musk Desak Pengembangan Kecerdasan Buatan Ditunda
Berita Pilihan
Advertisement

Artis Berinisial R Diduga Terlibat Kasus Gratifikasi Rafael Alun, Begini Kata KPK
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Sejumlah Pejabat Polda DIY Dimutasi, Salah Satunya Kapolres Kulonprogo
- 165.200 Tiket Mudik Lebaran KA Daop 6 Jogja Habis Terjual
- Ngeri! Rumah Warga di Wirokerten Bantul Terancam Ambrol
- Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Afnan Hadikusumo: Tak Masalah!
- Kapolres Kulonprogo Dimutasi Buntut Kasus Patung Bunda Maria? Begini Kata Polda DIY
Advertisement