Advertisement
BANDARA KULONPROGO : Konflik Sosial Mungkin Terjadi, Bagaimana Situasinya?
Advertisement
Bandara Kulonprogo, konflik yang terjadi dirasakan masih aman.
Harianjogja.com, KULONPROGO -- Terkait pembangunan bandara New Yogyakarta International Airport (NYIA) di Kecamatan Temon, Kulonprogo, tanggapan masyarakat setempat terbagi menjadi beberapa kelompok. Perbedaan ini dikhawatirkan dapat menimbulkan konflik sosial yang merusak tatanan masyarakat.
Advertisement
Kepala Dinas Sosial Tenaga Kerja Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Kulonprogo, Eka Pranyata mengatakan konflik sosial yang terjadi di antara warga terdampak bandara cenderung masih dalam batas aman.
“Memang tetap muncul konflik namun masih cenderung aman,”ujarnya, Jumat (27/5/2016).
Hal ini terbukti dengan belum adanya pembatasan sosial yang ekstrem di antara masyarakat.
Ia menjelaskan hal ini sedikit berbeda apabila dibandingkan dengan konflik sosial yang terjadi di antara masyarakat saat sengketa pembangnan mega proyek pasir besi beberapa waktu lalu. Saat itu, masyarakat benar-benar terpecah dan juga antipati dengan pihak pemerintah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- PGRI Sleman Dukung Insentif Rp400 Ribu per Bulan untuk Guru Honorer
- Dana Desa 2026 Kulonprogo Turun Drastis, Banyak Program Terhambat
- Tol Fungsional Jogja-Solo dan Jogja-Bawen Dibuka Saat Lebaran 2026
- Hingga Rabu Malam, Gempa Bantul Magnitudo 4,5 Diikuti 197 Kali Susulan
- Sidang Hibah Pariwisata Sleman, Muncul Pesan: Tolong Bantu Ibu
Advertisement
Advertisement




