Advertisement
Kades Dadapayu Hasil Pemilihan PAW Dilantik
Advertisement
Bupati Gunungkidul, Badingah melantik Kepala Desa (Kades) baru Dadapayu
Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL--Bupati Gunungkidul, Badingah melantik Kepala Desa (Kades) baru Dadapayu, Semanu, Selasa (27/2/2018). Pelantikan tersebut merupakan hasil pemilihan Kades Pergantian Antar Waktu (PAW).
Advertisement
Sebelumnya posisi Kades sendiri diisi oleh Plt Kades Sudiyono, yang saat ini dipilih Jumadi sebagai Kades baru. Mantan Dukuh Nogosari itu akan menggemban amanah untuk tiga tahun kedepan.
Bupati Gunungkidul, Badingah mengatakan untuk pejabat baru pihaknya meminya agar Kades terlantik tidak hanya pandai dan bijakasana namun juga harus bisa merangkul seluruh komponen masyarakat.
"Dengan rasa handarbeni yang kuat dan tertanamnya nilai kebersamaan maka kepemimpimam bisa berhasil sesuai dengan tuntunan dan tuntutan masyarakat," ujarnya.
Kades baru, Jumadi mengaku siap mengemban amanah. Dia juga mengharapkan dukungan penuh semua elemen masyarakat. Dia juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama memajukan desa.
"Kordinasi pastinya penting langkah pertama dengan perangkat desa. Komunikasi dengan pejabat desa maupun masyarakat penting agar setiap program dapat berjalan dengan baik," ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Sempat Rusak Akibat Gempa Magnitudo 5,0, Kini Masjid Al-Hidayah Bandung Jadi Ramah Gempa
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Ini Jadwal SPMB 2025 SMA/SMK Negeri DIY, Ada Pendaftaran Gelombang 1 dan Gelombang 2
- Dimas Diajeng Sleman 2025, Mahasiswa UNY dan UGM Jadi Pemenang
- Gudang CV Keiros di Bantul Terbakar, Kerugian Capai Rp4,5 Miliar
- Rektor UGM hingga Pembimbing Akademik Digugat ke PN Sleman karena Masalah Ijazah
- Kasus Penipuan Tanah dengan Korban Mbah Tupon, Menteri ATR Sebut Belum Tergolong Mafia Tanah
Advertisement