Advertisement

HARIAN JOGJA HARI INI: Juara di Tengah Tragedi PSSI

Bernadheta Dian Saraswati
Rabu, 27 Februari 2019 - 09:47 WIB
Bernadheta Dian Saraswati
HARIAN JOGJA HARI INI: Juara di Tengah Tragedi PSSI Harian Jogja edisi Rabu (27/2/2019). - Harian Jogja/Bernadheta Dian Saraswati

Advertisement

Juara di Tengah Tragedi PSSI
JAKARTA - Timnas U-22 membuktikan diri menjadi yang terbaik di Asia Tenggara setelah berhasil menjadi juara Piala AFF U-22

Satgas Pegang Data Aliran Uang Jokdri
JAKARTA - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) sudah menyerahkan data transaksi keuangan Plt Ketum PSSI Joko Driyono ke polisi.

Advertisement

Kemenhub Kaji Ulang Tarif Taksi Online
JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengkaji ulang mengenai tarif taksi online saat ini. Hal ini dilakukan mengikuti masukan dari komunitas pengemudi taksi online.

Menyalurkan Hasrat dengan Cara Tak Wajar
Polisi menangkap tiga pelaku incest di wilayah Pringsewu, Lampung. Mereka yang ditangkap adalah ayah kandung korban berinisial M, 45, serta kakak berinisial SA, 24, dan adik berinisial YF, 15. Korban merupakan perempuan berinisial AG, 18. Selain dijerat pasal kekerasan seksual, perilaku incest salah satunya mengarah pada kelainan berupa zoophila yang berbahay bagi kesehatan.

Konser Menjanjikan Sang Penyanyi Latar
Penyanyi Chandra Satria akan menggelar konser bertaju Ketika Itu dn Kini di Soehanna Hall, The Energy Building, kawasan SCBC, Jakarta Selatan, Sabtu (2/2/2019) mendatang.

India Serang Wilayah Pakistan
ISLAMABAD - Pesawat-pesawat tempur India pada Selasa (26/2/2019) melakukan penyerangan ke dalam wilayah Pakistan, yang disebut untuk menyerang kamp kelompok militan teroris.

Agar Treble Tak Trouble
MADRID - Real Madrid dan Barcelona masih memiliki peluang menyapu tiga gelar sekaligus pada 2018/2019.

Pertaruhan Harga Diri Sarri
LONDON - Chelsea akhirnya menjatuhkan sanksi kepada kiper mereka, Kepa Arrizabalaga, setelah menolak ditarik keluar lapangan oleh sang pelatih Maurizio Sarri, saat melawan Manchester City di final Piala Liga, Akhir pekan lalu.

Persis Tak Bermarkas di Sleman
JOGJA - Persis Solo kembali menemui jalan terjal dalam mencari markas sementara mereka untuk kompetisi Liga 2 Indonesia 2019.

Enam Caleg "Dicoret" dari Daftar
JOGJA - Sebanyak enam orang calon anggota legislatif (caleg) DPRD kabupaten/kota di DIY mundur dari daftar calon tetap (DCT). Selain diterima sebagao CPNS, ada caleg yang meninggal dunia.

Gedung Serbaguna Masih Rawan Roboh
SLEMAN - Gedung Serbaguna Desa Donokerto, Kecamatan Turi yang porak poranda akibat terjangan hujan dan angin kencang, Jumat (22/2/2019) dinilai masih rawan roboh.

Pensiunan Kemenag Tak Terima Tunjangan
BANTUL - Puluhan aparatur sipil negara (ASN) Kementerian Agama (Kemenag) Bantul terancam tidak menerima tunjangan pensiun karena terganjal PP No.11/2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Sebagai bentuk protes mereka menolak mengumpulkan berkas pensiun.

Jalan di Kota Wonosari Segera Ditata
WONOSARI - Dinas Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat dan KAwasan Permukiman (DPUPRKP) Gunungkidul bakal menata jalan di Kota Wonosari. Ada dua opsi yang ditawarkan yakni pembuatan jalur searah dan jalur dibuat dua lajur.

Petambak Diminta Cari Kerja Lain
PENGASIH - Para petambak udang Glagah, Kecamatan Temon di selatanNew Yogyakarta International Airport (NYIA) yang lahan tambaknya kena proyek sabuk hijau NYIA disarankantak usah jadi petambak lagi.

PT Sudah Siapkan Ribuan Komputer
SLEMAN - Perguruan Tinggi di DIY siap melaksanakan dan mendukung kelancaran proses Seleksi Bersama Masuk perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2019 dengan ujian tertulis berbasis komputer (UTBK).

Perumahan Lokal Tak Ramah Lansia
JAKARTA - Kelengkapan penyediaan fasilitas bagi penghuni merupakan salah satu preferensi pembeli dalam mencari hunian, termasuk penyediaanfasilitas bagi yang lanjut usia (lansia). Namun, sebagian besar perumahan atau apartemen di Indonesia dinilai masih belum ramah terhadap lansia.

Otomotif Dominasi Pasar Kredit
SLEMAN - Pembiayaan otomotif masih menjadi tulang punggung dalam bisnis pembiayaan. Hal itu pula yang dirasakan Adira Finance. Pembiayaan otomotif memiliki porsi besar.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.

Anda juga dapat mengakses Harian Jogja versi digital dengan berlangganan di epaper.harianjogja.com.

Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya membangun kemandirian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Predksi BMKG: Seluruh Wilayah Indonesia Hujan Lebat Hari Ini

News
| Sabtu, 27 April 2024, 08:37 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement