Advertisement
Ini Daftar Kecamatan di DIY yang Diduga Telah Terpapar Corona

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA--Pemda DIY akhirnya membuka ke publik data persebaran warga yang diduga terkait dengan Covid-19.
Baik warga yang merupakan Orang Dalam Pemantauan (ODP), Pasien Dalam Pengawasan (PDP) maupun pasien positif Covid-19.
Advertisement
Melalui situs resmi Pemprov DIY http://corona.jogjaprov.go.id/, publik kini bisa mengakses sebaran kasus Covid-19 secara realtime.
Merujuk situs tersebut, hingga Rabu (18/3/2020) sore, tercatat lebih dari 40 warga berstatus ODP, sebanyak 21 PDP serta dua warga dinyatakan positof Covid-19.
Berdasarkan peta yang tersedia, kasus covid-19 menyebar ke berbagai kecamatan di DIY. Tak ada satu pun daerah atau kabupaten luput dari dugaan paparan Covid-19.
Berikut daftar kecamatan di DIY yang diduga terpapar virus Corona:
Gunungkidul
Tanjungsari (ODP)
Semanu (ODP)
Playen (ODP)
Nglipar (ODP)
Gedangsari (ODP)
Patuk (ODP)
Karangmojo (ODP)
Sleman
Berbah (ODP)
Depok (ODP)
Kalasan (ODP)
Sleman (ODP)
Ngaglik (ODP dan positif)
Moyudan (ODP)
Minggir (ODP)
Bantul
Piyungan (ODP)
Banguntapan (ODP)
Kasihan (PDP dan ODP)
Sewon (ODP)
Jetis (PDP dan ODP)
Bantul (ODP)
Pundong (ODP)
Srandakan (ODP)
Kota Jogja
Mantrijeron (PDP)
Umbulharjo (ODP, PDP dan positif)
Mergangsan (PDP dan ODP)
Gondomanan (PDP)
Wirobrajan (PDP
Tegalrejo (PDP)
Kulonprogo
Galur (ODP)
Sentolo (PDP dan ODP)
Panjatan (ODP
Pengasih (ODP
Wates (ODP)
Kokap (ODP)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

KPK Sebut Nomor Ponsel Hasto Kristiyanto Ternyata Bernama Sri Rejeki Hastomo, Ini Komentarnya
Advertisement

Jembatan Kaca Seruni Point Perkuat Daya Tarik Wisata di Kawasan Bromo
Advertisement
Berita Populer
- 10 Kalurahan di Gunungkidul Dinyatakan Lunas PBB, Ini Rinciannya
- Dampak Hujan dan Angin Kencang di Sleman, Pohon hingga Bangunan Pagar Roboh
- Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Jumat 9 Mei 2024, Berangkat dari Stasiun Lempuyangan hingga Purwosari
- Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Jumat 9 Mei 2024, Berangkat dari dari Stasiun Palur, Jebres dan Solo Balapan
- Jadwal KA Prameks Hari Ini, Jumat 9 Mei 2025, dari Stasiun Tugu Jogja hingga Kutoarjo Purworejo
Advertisement