Advertisement

Melonjak Jadi 45 Kasus, Kasus Positif Covid-19 di Sleman Ditemukan di 11 Wilayah Ini

Bhekti Suryani
Selasa, 28 April 2020 - 22:37 WIB
Bhekti Suryani
Melonjak Jadi 45 Kasus, Kasus Positif Covid-19 di Sleman Ditemukan di 11 Wilayah Ini Tangkapan layar peta Sebaran Kasus Covid di DIY versi Pemda DIY. (corona.jogjaprov.go.id)

Advertisement

Harianjogja.com, SLEMAN--Kasus positif Covid-19 di Sleman melonjak drastis pada Selasa (28/4/2020) hingga 45 kasus.

Merujuk laman resmi penanganan Covid-19 Pemda DIY https://corona.jogjaprov.go.id/, Selasa (28/4/2020), jumlah kasus positif Covid-19 di sleman naik menjadi 45 kasus dari sehari sebelumnya, Senin (27/4/2020) sebanyak 41 kasus.

Advertisement

Lonjakan kasus positif Covid-19 di Sleman terjadi di Depok yang kini berjumlah 13 kasus. Sehari sebelumnya jumlah kasus positif di wilayah ini hanya sembilan kasus. Depok bahkan menjadi wilayah di Sleman yang paling banyak ditemukan Covid-19. Disusul Ngaglik 8 kasus.

Adapun 41 kasus tersebut tersebar di 11 kecamatan. Selain kasus positif, tercatat jumlah pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 295 orang.

Sedangkan jumlah orang dalam pemantauan (ODP) tercatat sebanyak 1.260 orang.

Berikut data lengkap sebaran ODP, PDP dan kasus positif Covid-19 di Sleman:

NoSLEMANPositifPDPODPSembuhMD
1Berbah112301
2Cangkringan1045
3Depok135124841
4Gamping6258711
5Godean31280
6Kalasan4211093
7Minggir440
8Mlati3361153
9Moyudan19651
10Ngaglik84111441
11Ngemplak311722
12Pakem212421
13Prambanan431
14Seyegan1031
15Sleman123911
16Tempel935
17Turi525
Total452951.260204

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja
Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Pemda DIY Perkuat Komitmen Antikorupsi

Jogjapolitan | 8 hours ago

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Hari Warisan Dunia Tekankan Peran Anak Muda sebagai Pelestari Warisan Budaya Berkelanjutan

News
| Kamis, 18 April 2024, 23:57 WIB

Advertisement

alt

Sambut Lebaran 2024, Taman Pintar Tambah Wahana Baru

Wisata
| Minggu, 07 April 2024, 22:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement