Advertisement
Disdikpora Gunungkidul Pastikan Semua Siswa SD Lulus
Ilustrasi. - SOLOPOS/Ratna Puspita Dewi
Advertisement
Harianjogja.com, WONOSARI--Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Gunungkidul memastikan seluruh siswa SD sebanyak 9.701 dinyatakan lulus semua.
Kepala Bidang Sekolah Dasar, Disdikpora Gunungkidul, Sumarto mengatakan, kelulusan tingkat SD diumumkan pada Senin (15/6/2020). Adapun hasilnya seluruh siswa yang berjumlah 9.701 anak dinyatakan lulus. "Ada 541 sekolah dan seluruh siswa kelas VI dinyatakan lulus semua," kata Sumarto, Selasa (16/6/2020).
Advertisement
Menurut dia, kelulusan tahun ini berbwda dengan penyelenggaraan di tahun-tahun sebelumnya. Akibat pandemi corona, maka para siswa harus melakukan pembelajaran di rumah. Dampak dari pandemi ini, maka ujian berstandar nasional juga tidak ada sehingga kelulusan mengacu pada akumulasi nilai rapor.
"Sudah dikaji oleh masing masing sekolah. Adapun untuk mencari sekolah baru akan mengacu pada sistem zonasi," katanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
AS Blokir Hasil Penjualan Minyak Venezuela Lewat Rekening Khusus
Advertisement
Wisata Bunga Sakura Asia Jadi Tren, Ini 5 Destinasi Favorit 2026
Advertisement
Berita Populer
- Harga Cabai Rawit Merah Beringharjo Tembus Rp55.000, Pasar Lain Stabil
- Pemkot Jogja Genjot Emberisasi Sampah Organik hingga 27,5 Ton per Hari
- Nyeri Neuropatik Kian Mengintai, Guru Besar UKDW Ungkap Faktanya
- Satpol PP Bantul Tertibkan Reklame Ilegal di Titik Strategis
- Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo, 28 Januari 2026 Pagi sampai Malam
Advertisement
Advertisement



