Advertisement
Covid-19 di DIY Hari Ini Bertambah 41 Kasus, Ini Datanya

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA--Kasus Covid-19 di DIY pada Selasa (25/8/2020) bertambah sebanyak 41 kasus positif.
Hasil pemeriksaan laboratorium dan terkonfirmasi positif pada 25 Agustus 2020 terdapat tambahan 41 kasus positif, sehingga total kasus positif Covid-19 di DIY menjadi sebanyak 1.248 kasus.
Advertisement
Kasus baru itu terdiri dari Kasus 1213 sampai dengan Kasus 1253. Adapun distribusi kasus berdasarkan domisili:
1. Kota Yogyakarta: 1 kasus
2. Kabupaten Bantul: 19 kasus
3. Kabupaten Kulonprogo: 2 kasus
4. Kabupaten Gunungkidul: 6 kasus
5. Kabupaten Sleman: 13 kasus
Distribusi kasus berdasarkan riwayat:
1. Skrining karyawan kesehatan: 22 kasus
2. Kontak tracing kasus: 10 kasus
3. Perjalanan Luar daerah: 3 Kasus
4. Skrining pendidikan: 1 kasus
5. Masih dalam penelusuran: 5 kasus
Laporan jumlah kasus sembuh sebanyak: 11 kasus. Ssehingga total kasus sembuh menjadi sebanyak 857 kasus," kata Juru Bicara Penanganan Covid-19 Pemda DIY Berty Murtiningsih, Selasa.
Sedangkan jumlah sampel diperiksa yakni sebanyak 923 sampel
dari 669 orang. Secara rinci masing-masing kasus yakni sebagai berikut:
1.Kasus 1213: Perempuan, 32 tahun Sleman (riwayat masih dalam penelusuran)
2.Kasus 1214: Perempuan, 52 tahun, Sleman (riwayat masih dalam penelusuran)
3.Kasus 1215: Laki laki, 17 tahun, Sleman (riwayat masih dalam penelusuran)
4.Kasus 1216: Perempuan, 30 tahun, Sleman (Riwayat hasil tracing kontak kasus 1154)
5. Kasus 1217: Perempuan, 6 tahun, Sleman (Riwayat hasil tracing kontak kasus 1154)
6.Kasus 1218: Laki-laki, 1 tahun, Sleman (Riwayat hasil tracing kontak kasus 1154)
7.Kasus 1219: Perempuan, 52 tahun, Sleman (Riwayat Masih dalam penelusuran)
8.Kasus 1220: Laki laki, 56 tahun, Bantul
9.Kasus 1221: Perempuan, 24 tahun, Bantul (Riwayat hasil tracing kontak kasus positif)
10. Kasus 1222: Perempuan, 50 tahun, Gunungkidul (Riwayat hasil tracing kontak kasus 953)
11.Kasus 1223: Laki laki, 50 tahun, Gunungkidul (Riwayat hasil tracing kontak kasus 969)
12. Kasus 1224 s.d 1231 (Riwayat hasil skrining karyawan kesehatan)
13. Kasus 1232: Laki-laki, 26 tahun, Bantul (Riwayat masih dalam penelusuran)
14.Kasus 1233: Perempuan, 31 tahun, Sleman (Riwayat Perjalanan dari Jakarta)
15.Kasus 1234 s.d kasus 1239 (Riwayat hasil skrining karyawan kesehatan)
16.Kasus 1240: Laki laki, 35 tahun, Gunungkidul (Riwayat hasil tracing kontak kasus 978)
17.Kasus 1241: Laki-laki, 23 tahun, Gunungkidul (Riwayat perjalanan dari Kairo)
18.Kasus 1242: Laki-laki, 27 tahun, Gunungkidul (Riwayat hasil tracing kontak kasus 977
19. Kasus 1243 s.d 1250 (Riwayat hasil skrining karyawan kesehatan)
20.Kasus 1251: Laki laki, 24 tahun, Sleman (Riwayat : Hasil skrining pendidikan)
21.Kasus 1252: Laki laki, 34 tahun, Sleman (Riwayat : Perjalanan dari Sulawesi Selatan)
22.Kasus 1253: Laki laki, Kulonprogo (Riwayat : Hasil tracing kontak kasus 1062
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

12 Orang Terjaring OTT Politik Uang di PSU Kabupaten Serang, Bawaslu: Kami Dalami
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal Terbaru KRL Solo Jogja Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Berangkat dari Stasiun Jebres Solo hingga Tugu Jogja
- Jadwal KA Prameks Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, dari Stasiun Tugu Jogja hingga Kutoarjo Purworejo
- Jadwal dan Lokasi Layanan Perpanjangan SIM di Bantul, Sabtu 19 April 2025
- Jadwal KA Bandara Jogja Terbaru, Naik dari Stasiun Tugu Jogja hingga YIA, Sabtu 19 April 2025
- Jadwal dan Lokasi Layanan Perpanjangan SIM di Kulonprogo, Sabtu 19 April 2025
Advertisement