Advertisement
Semalam Hujan Deras, Hari Ini BMKG Mengeluarkan Peringatan Dini
Ilustrasi. - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA-Pada Rabu (7/9/2022) malam, wilayah Sleman Timur yakni di Kecamatan Ngemplak diguyur hujan deras. Apakah kondisi serupa juga terjadi pada hari ini Kamis (8/9/2022) di seluruh wilayah DIY?
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui situs resminya memperkirakan beberapa wilayah di DIY berpotensi hujan mulai dari intensitas ringan hingga sedang.
Advertisement
Berikut ini daftar lengkap prakiraan cuaca lengkap di lima kabupaten/kota di DIY yang dilansir dari laman BMKG:
1. Bantul
Siang: berawan
Malam: hujan ringan
2. Sleman
Siang: hujan sedang
Malam: berawan
3. Wates
Siang: berawan
Malam: hujan ringan
4. Gunungkidul
Siang: berawan
Malam: hujan ringan
5. Kota Jogja
Siang: hujan ringan
Malam: berawan
BMKG juga mengeluarkan peringatan dini. "Waspada potensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di Sleman dan Kulonprogo bagian Utara," tulis BMKG dikutip Harianjogja.com.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : bmkg
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Prabowo Minta DEN Kurangi Impor BBM, Targetkan Swasembada Energi
Advertisement
Wisata Bunga Sakura Asia Jadi Tren, Ini 5 Destinasi Favorit 2026
Advertisement
Berita Populer
- MBG Tekan Pasokan Sayur Pasar Beringharjo, Harga Mulai Merangkak
- Jalan Putus Srikeminut Imogiri Dirancang Permanen, Butuh Rp5 Miliar
- PSIM Jogja Ekspansi Bisnis, Buka Store Resmi di Bandara YIA
- Sedekah Benih Ikan Pengantin Jadi Strategi Gemarikan Kulonprogo
- Pemda DIY Desak Kajian Tambang Sungai Progo Segera Dirampungkan
Advertisement
Advertisement



