Foto-foto Pemindahan Makam Terdampak Tol Jogja Solo
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Sejumlah pekerja memindahkan jenazah ke tempat pemakaman yang baru di Ngabeyan, Karanganom, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (21/11/2023).
Sebanyak 110 makam warga direlokasikan ke tempat pemakaman baru karena untuk pembangunan Jalan Tol Solo-Jogja. Relokasi makam terdampak proyek pembangunan Jalan Tol Solo - Jogja ini tidak hanya terjadi di wilayah Klaten, Jawa Tengah tetapi juga sebagian wilayah di DIY.
Advertisement
Berikut foto-foto proses pemindahan makam terdampak pembangunan jalan tol Solo Jogja.
Sejumlah pekerja memindahkan jenazah ke tempat pemakaman yang baru di Ngabeyan, Karanganom, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (21/11/2023). Sebanyak 110 makam warga direlokasikan ke tempat pemakaman baru karena untuk pembangunan Jalan Tol Solo-Yogyakarta. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/tom.
Sejumlah pekerja menggantikan kain kafan saat proses pemindahan makam di Ngabeyan, Karanganom, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (21/11/2023). Sebanyak 110 makam warga direlokasikan ke tempat pemakaman yang baru karena untuk pembangunan Jalan Tol Solo-Yogyakarta. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/tom.
Bagian tulang manusia terkumpul saat proses relokasi makam warga di Ngabeyan, Karanganom, Klaten, Jawa Tengah, Selasa (21/11/2023). Sebanyak 110 makam warga direlokasikan ke tempat pemakaman yang baru karena untuk pembangunan Jalan Tol Solo-Yogyakarta. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/tom.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Terkait Pemulangan Mary Jane, Filipina Sebut Indonesia Tidak Minta Imbalan
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Viral Aksi Mesum Parkiran Abu Bakar Ali Jogja, Satpol PP Dorong Adanya Kontrol Sosial
- Pemkot Berkomitmen Selesaikan Sampah dari Hulu sampai Hilir
- Dorong Pilkada Lebih Fair dan Bermartabat, PDIP Kulonprogo Bentuk Satgas OTT Politik Uang
- Hujan Deras, Dapur di Rumah Warga Kasihan Bantul Roboh Timpa Penghuni
- Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungkidul Segera Tetapkan Status Siaga
Advertisement
Advertisement