Prediksi Cuaca DIY Cenderung Berawan di Hari Pencoblosan Pilkada Rabu 27 November 2024
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—BMKG secara rutin melakukan update cuaca termasuk wilayah Jogja dan sekitarnya. Beberapa wilayah di DIY dominan cerah berawan di hari pencoblosan Pilkada Rabu (27/11/2024).
Berdasarkan prakiraan BMKG dalam laman bmkg.go.id disebutkan hampir sebagian besar wilayah DIY di lima kabupaten dan kota diperkirakan cerah dengan panas terik.
Advertisement
Berikut adalah prakiraan cuaca secara detail pada lima kabupaten dan kota :
Bantul
Pagi : Cerah Berawan, siang : Cerah Berawan, Sore : Cerah Berawan, Malam : Cerah Berawan. (suhu 23-33 derajat celcius).
Sleman
Pagi : Berawan, siang : Hujan Ringan, Sore : Hujan Sedang, Malam : Hujan Ringan (suhu 21-32 derajat celcius).
Kulonprogo
Pagi : Cerah Berawan, siang : Cerah Berawan, Sore : Hujan Ringan, Malam : Cerah Berawan (suhu 22-31 derajat celcius).
Gunungkidul
Pagi : Cerah Berawan, siang : Cerah Berawan, Sore : Hujan Ringan, Malam: Cerah Berawan (suhu 23-33 derajat celcius).
Kota Jogja
Pagi : Cerah Berawan, siang : Cerah Berawan, Sore : Cerah Berawan Malam : Cerah Berawan (suhu 23-33 derajat celcius).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
DPR RI Minta Terduga Polisi Pelaku Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang Ditindak Tegas
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Hadapi Cuaca Ekstrem, Dispar Pastikan Destinasi Wisata di Gunungkidul Aman Dikunjungi Wisatawan
- Polemik Maskot Pilkada Jogja Bias Gender, FP3KY Sebut Jadi Pembelajaran
- Pelatihan Pemilahan Sampah, Cokrodiningratan Perkuat Bank Sampah
- Seminar Geopark Jogja: Merawat Sumbu Imajiner "Harmoni Merapi - Gumuk Pasir Parangtritis"
- Bawaslu Sleman Tetapkan Dugaan Politik Uang di Sendangmulyo, Minggir Sebagai Temuan, Libatkan 6 Pelaku
Advertisement
Advertisement