Advertisement

HARIAN JOGJA HARI INI : Nyaris 1.000 Pelajar Bolos Massal

Nina Atmasari
Jum'at, 27 Juli 2018 - 11:48 WIB
Nina Atmasari
HARIAN JOGJA HARI INI : Nyaris 1.000 Pelajar Bolos Massal Harian Jogja edisi Jumat (27/7 - 2018)

Advertisement

Nyaris 1.000 Pelajar Bolos Massal

JOGJA- Hampir 1.000 pelajar sekolah menengah membolos pada Kamis (26/7), bertepatan dengan Derby DIY yang mempertemukan PSIM melawan PSS Sleman, di Liga 2 2018. Balai Pendidikan Menengah (Dikmen) Kota Jogja curiga siswa-siswa itu bolos massal untuk menonton bola.

Advertisement

Indonesia Miliki 7 Keajaiban Koruptor

JAKARTA- Indonesia dinilai menjadi salah satu negara yang menjadi "surga" para koruptor.

Wanita Diabetes Rentan Kena Kanker

Wanita yang suka dengan makanan manis harus waspada karena ternyata penyakit diabetes bisa menyebabkan risiko terkena kanker lebih besar dibandingkan dengan yang tidak terkena diabetes.

Kuat dengan Bisnis Kebugaran

Bagi banyak warga urban, melatih raga di pusat kebugaran telah menjadi bagian integral dalam gaya hidup mereka. Fenomena inilah yang dilirik sebagian orang untuk mendirikan bisnis gym skala kecil atau menengah, yang belakangan semakin marak.

Penyerang Mahasiswi Indonesia Ditangkap

ROTTERDAM- Polisi Rotterdam, Belanda, menangkap pemerkosa dan penyerang mahasiswi asal Indonesia. tersangka berusia 18 tahun itu kini ditahan kepolisian setempat.

Alarm Dini Giallorosi

SAN DIEGO- AS Rma boleh saja menang sembilan gol tanpa balas melawan klub seri D, Latina, pertengahan Juli lalu. Pesta gol itu membuka manis kampanye Giallorosi di laga pramusim jelang kompetisi Seri-A 2018/2019.

Tersangka Diganjar 11 Tahun

KULONPROGO- Nasib Asiman, 3, warga Bagelen, Purworejo Jawa Tengah, di pebunuh Sri Iswanti, 21, seorag ladies companion (LC) asal Purworejo sudah ditentukan. Majelis Hakim pengadilan Negeri Wates Kulonprogo mengganjar Asiman dengan hukuman kurungan 11 tahun.

Kinerja Keuangan Pemkot Jeblok

UMBULHARJO- Kendati capaian kinerja pembangunan fisik Pemkot Jogja selama semester I/2018 dinilai baik, namun kinerja keuangan justru jeblok.

Pengedar Upal Hilang di Sungai Progo

MOYUDAN- Ketakutan saat dikejar sejumlah warga, seorang pengedar uang palsu yang beraksi di Kecamatan Moyudan nekat menceburkan diri ke sungai, Kamis (26/7) siang.

DPRD Minta Target Pendapatan Naik

BANTUL- Anggota Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bantul, Setiya meminta Pemerintah Kabupaten Bantul berani menaikkan target pendapatan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2019 mendatang sekitar Rp500 miliar.

Penolak Relakan Makam Dipindah

TEMON- Pemerintah Desa (Pemdes) Palihan Kecamatan Temon menyebut jumlah makam milik warga yag masih belum direlokasi sekitar enam makam dari total 800 liang yang harus direlokasi dari desa tersebut.

Kerugian 25 Juli Lebih Besar

TANJUNGSARI- Kerugian akibat hantaman gelombang tinggi di pesisir pantai selatan pada Rabu (25/7) diketahui lebih besar dibandingkan hantaman pada Kamis (19/7) pekan lalu.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja dalam versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.

Anda juga dapat membaca Harian Jogja dalam versi digital melalui epaper.harianjogja.com.

Selamat membaca. Harian Jogja, Berbudaya, Membangun Kemandirian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Berita Lainnya

Advertisement

Harian Jogja

Berita Pilihan

Advertisement

Pakistan dan Afghanistan Sepakat Gencatan Senjata

Pakistan dan Afghanistan Sepakat Gencatan Senjata

News
| Minggu, 19 Oktober 2025, 16:07 WIB

Advertisement

Thai AirAsia Sambung Kembali Penerbangan Internasional di GBIA

Thai AirAsia Sambung Kembali Penerbangan Internasional di GBIA

Wisata
| Senin, 13 Oktober 2025, 10:37 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement