Advertisement
PERAMPOKAN JOGJA: Polresta Jogja Kirim Satu Tim Ke Jakarta
Advertisement
Advertisement
JOGJA-Kepolisian Resort Kota (Polresta) Jogja mengirimkan satu tim ke Polda Metro Jaya, terkait dengan penangkapan enam pelaku perampokan di Pegadaian Syariah unit Ngampilan. Langkah itu dilakukan untuk mendalami informasi yang ada.
Tim langsung dipimpin Kasat Reskrim Polresta Jogja, Kompol Dodo Hendro Kusuma. Mereka bertolak ke Jakarta Kamis (4/4) pukul 08.00 WIB.
“Kami masih menunggu informasi dari tim yang diberangkatkan tadi. Setelah para tersangka dibawa ke Jogja, silahkan media datang (ke Polresta),” kata Kapolresta Jogja, Kombes Pol Mustaqim.
Adapun Kepala Kantor Wilayah Pegadaian Syariah DIY-Jateng Dijono mengaku mengetahui kabar tertangkapnya kawanan perampok itu dari media.
“Sampai saat ini, kami masih belum mendapat kabar resmi dari pihak kepolisian. Tentu saja kami berharap ada koordinasi soal penangkapan itu,” ujar Dijono terpisah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Vladimir Putin Kembali Maju dalam Pemilu Presiden Rusia Maret 2024
Advertisement

Cari Tempat Seru untuk Berkemah? Ini Rekomendasi Spot Camping di Gunungkidul
Advertisement
Berita Populer
- Libur Akhir Tahun, Sat Pol PP DIY Siagakan Ratusan Personel SRI Jaga Kawasan Pantai
- Bawaslu DIY Kesulitan Menindak Kampanye Terselubung Anggota Dewan Petahana
- Kekayaan Guru Besar UGM Sekaligus Wamenkumham Eddy Hiariej Tersangka Suap, Punya 4 Rumah Rp23 Miliar di Sleman
- Meski Pembinaan Rutin Digelar, Parkir Liar Bak Mati Satu Tumbuh Seribu
- Terlibat Mafia Tanah Kas Desa, Jagabaya Caturtunggal Ditahan Kejati DIY
Advertisement
Advertisement