Advertisement
Jelang Lebaran, Transaksi Gadai Diprediksi Naik 10%

Advertisement
Transaksi gadai diprediksi mengalami peningkatan di bulan Ramadan ini
Harianjogja.com, JOGJA-Transaksi gadai diprediksi mengalami peningkatan di bulan Ramadan ini. Peningkatan transaksi gadai, baik gadai emas maupun kendaraan bermotor diprediksi naik antara 5% sampai 10%.
Advertisement
"Biasanya, transaksi gadai ini mulai ramai dari awal Ramadan sampai kira-kira pertengahan Ramadan," ujar Deputi Bisnis PT Pegadaian Kantor Area Jogja, Edy Purwanto saat ditemui Harianjogja.com, Jumat (26/5/2017).
Sedangkan saat mendekati Lebaran, emas yang digadaikan biasanya banyak yang akan ditebus pemiliknya. Menjelang Ramadan, kata Edy, pembiayaan atau kredit modal kerja yang ditawarkan Pegadaian juga mengalami pertumbuhan cukup baik. Edy mengungkapkan ada peningkatan sebesar 2% dibandingkan bulan lalu.
"Menjelang puasa, biasanya banyak pengusaha kecil yang membutuhkan tambahan modal. Hal itu dilakukan para pengusaha kecil ini untuk mengantisipasi lonjakan permintaan di bulan Ramadan," ungkapnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Menteri Nusron Ajak Kepala Daerah Se-Sulawesi Berbagi Tanggung Jawab Selesaikan RDTR
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Udara di DIY Bikin Menggigil, Angin Monsun Jadi Penyebabnya
- 23 Kambing Mati di Turi Sleman Akibat Keracunan Pakan
- Lurah Srimulyo Membantah Tuduhan Korupsi Penyalahgunaan Tanah Kas Desa
- SPMB 2025, Banyak SMP Negeri di Bantul Kekurangan Siswa, Ternyata Sebagian karena ke Pondok Pesantren
- Kasus Pelecehan Anak di Kasihan Dilaporkan ke Polres Bantul, Korban Siswi Berusia 6 Tahun
Advertisement
Advertisement