Advertisement

Ada Perbaikan, Listrik di Sleman dan Wonosari Dipadamkan

Nina Atmasari
Rabu, 09 Oktober 2019 - 05:57 WIB
Nina Atmasari
Ada Perbaikan, Listrik di Sleman dan Wonosari Dipadamkan Ilustrasi jaringan PLN - Bisnis/Paulus Tandi Bone

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA-- PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Yogyakarta akan melakukan pemadaman listrik bergilir di sejumlah lokasi di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Berdasarkan rilis yang diterima Harianjogja.com, pemadaman dilakukan dalam rangka meningkatkan pelayanan dan mengamankan pasokan listrik kepada pelanggan.

Advertisement

Sejumlah lokasi yang akan menjadi sasaran pemadaman bergilir pada Rabu(9/10/2019) meliputi :

Rabu, 09 Oktober 2019
Waktu : 13.00 - 16.00 WIB
Tujuan/ keperluan : Pemasangan trafo dan pemotongan pohon dekat jaringan (ROW)
Unit Layanan Pelanggan : SLEMAN
Lokasi pemeliharaan : Dn. Wadas, Dn. Ngemplak Caban, Dn. Paten, Dn. Kebondalem, Pr. Sleman Permai I, Dn. Krandon, Dn. Cibukan, Dn. Warak, Dn. Burikan, Dn. Sanggrahan, Dn. Brengosan, Dn. Jodag, Dn. Gabahan, Dn. Pangukan, Pr. Sleman Permai II, Dn. Plaosan, Dn. Bolawen, Dn. Drono

Rabu, 09 Oktober 2019
Waktu : 13.00 - 16.00 WIB
Tujuan/ keperluan : Pemasangan dan penyisipan tiang Terminal Semin serta sagging tiang miring
Unit Layanan Pelanggan : WONOSARI - Kab Gunungkidul
Lokasi pemeliharaan : Dn. Tukluk Semin, Dn. Mandesan Semin, Dn. Papringan Semin, Dn. Ngepoh Semin, Dn. Parangan Semin & Ds. Pundungsari Semin

PLN menyatakan rencana jadwal hari berikutnya bisa berubah sewaktu - waktu. PLN juga memohon maaf atas ketidaknyamanannya. Selain itu PLN tetap berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan harapan pelanggan bisa segera menyala, dan kembali menikmati pelayanan listrik dari PLN.

Adapun terkait Keselamatan Ketenagalistrikan/ K2, PLN memberikan imbauan:

1. Jangan Mendirikan bangunan, Tiang Antena, Baliho berdekatan dengan jaringan listrik ( jarak aman min.2,5 meter dari jaringan listrik).
2. Jangan bermain layang-layang dibawah/dekat jaringan listrik
3. Jangan melempar/menerbangkan benda asing ke jaringan listrik
4. Jangan melakukan penebangan pohon, bambu, dan tanaman kainnya yang berdekatan dengan jaringan listrik tanpa berkordinasi dengan petugas PLN

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Selebgram Ini Bagikan Kondisi Putrinya yang Masih Balita Dianiaya oleh Pengasuh

News
| Jum'at, 29 Maret 2024, 22:37 WIB

Advertisement

alt

Mengenal Pendopo Agung Kedhaton Ambarrukmo, Kediaman Sultan Hamengku Buwono VII

Wisata
| Senin, 25 Maret 2024, 20:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement