Advertisement
Kenaikan Jumlah Penumpang di Adisutjipto Belum Tampak
Ilustrasi Bandara Internasional Adisutjipto. - Harian Jogja
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Lima hari menjelang perayaan Natal 2019 (H-5) atau Jumat (20/12/2019), belum terlihat pergerakan jumlah penumpang yang signifikan.
Berdasarkan data Posko Terpadu Monitoring Angkutan Udara Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 dengan Perbandingan Persentase Tahun 2018/2019 di Bandara Adisutjipto (JOG) yang diterima Harianjogja.com, Sabtu (21/12/2019), pada H-5 Natal masih terlihat adanya penurunan jumlah baik untuk jumlah pesawat, penumpang, maupun kargo.
Advertisement
Jumlah pesawat 2018 sebanyak 171, sementara 2019 164 (turun 4,09%). Sementara penumpang, pada 2018 berjumlah 25.185 orang dan 2019 hanya 23.605 atau turun 6,27%.
Untuk cargo, pada 2018 mencapai 85.082 Kg, sementara pada tahun ini di H-5 Natal baru 59.772 Kg (turun 29,75%).
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Yaqut Resmi Jadi Tersangka Kasus Kuota Haji, Segini Daftar Kekayaannya
Advertisement
Destinasi Favorit Terbaru di Sleman, Tebing Breksi Geser HeHa Forest
Advertisement
Berita Populer
- Progres Jalan Kelok 23 Bantul-Gunungkidul Capai 88,58 Persen
- 10 Gedung Koperasi Desa Merah Putih Gunungkidul Mulai Dibangun
- Wisata Wellness DIY Kian Diminati, Dukung Quality Tourism 2026
- Tol Jogja-Solo Ruas Trihanggo-Sleman Ditarget Rampung Juli
- TMII Revitalisasi Anjungan DIY, Sultan Dorong Penguatan Promosi
Advertisement
Advertisement



