Advertisement
Angkutan Umum dari dan ke Jogja Masih Beroperasi, Organda Minta Waktu 2 Hari

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA-- Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Organisasi Angkutan Darat (Organda) DIY, Hantoro mengatakan sejumlah perjalanan bis Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) dari dan ke Jogja masih berjalan.
“Untuk yang daerah PSBB [Pembatasan Sosial Berskala Besar] sudah tidak ada perjalanan. Daerah lain beberapa masih," katanya, Jumat (24/4/2020).
Advertisement
Untuk calon penumpang yang telah membeli tiket bus, menurutnya perusahaan berusaha untuk mengembalikan uang pembelian tersebut. Namun, dari pihak penumpang tidak mau. Penumpang berharap angkutan tetap jalan.
Karenanya, Hantoro berharap ada solusi batas waktu 2 x 24 jam untuk pemberkakuan Permenhub Nomor 25/2020 tentang Pengendalian Transportasi Selama Masa Mudik Idul Fitri Tahun 1441 Hijriah dalam rangka Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) ini.
"Setelah itu [angkutan penumpang] berhenti total,” ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Klarifikasi GoTo Terkait Mantan Petingginya Terseret Dugaan Korupsi Chromebook
Advertisement

Berwisata di Tengah Bediding Saat Udara Dingin, Ini Tips Agar Tetap Sehat
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal dan Tarif Bus DAMRI Jogja-Semarang PP
- Jadwal, Tarif, dan Rute DAMRI ke Bandara YIA, Purworejo, Kebumen, dan Magelang
- Jadwal KA Bandara YIA Reguler dan Xpress Berangkat dari Stasiun Tugu Hari Ini (15/7/2025)
- Mutasi Pejabat Utama Polda DIY: dari Dirreskrimsus, Irwasda dan Kapolresta Jogja
- Siap-Siap! PLN Lakukan Pemadaman Listrik di Bantul dan Wates Kulonprogo Hari Ini (15/7/2025)
Advertisement
Advertisement