Advertisement
Kawasan Bandara YIA dan Wonosari Terkena Pemadaman Senin 26 Juni 2023

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Beberapa wilayah di DIY bakal terkenal jadwal pemadaman listrik pada Senin (26/6/2023). Masyarakat yang berada di wilayah terkena pemadaman listrik segera bersiap dengan segala sesuatu untuk mengantisipasi pemadaman listrik untuk keperluan pemeliharaan jaringan.
Berdasarkan akun resmi @plnjogja menyampaikan sejumlah informasi jadwal pemeliharaan jaringan distribusi PLN yang akan dilakukan di sejumlah titik. Adapun wilayah yang bakal terkenal pemadaman antara lain :
Advertisement
WATES (Pemadaman pukul 13.00-16.00 WIB)
Kebonrejo, Palihan, Sindutan, Glaheng, Temon, Jangkaran, Congot, Rdaar Congot, Mlangsen, Sngir, Pripih Hargomulyo, Papak, Sangon, Kalirejo, Seling, Plampang, Pucanggading, Tangkisan, Hotel Novotel, Ibism Hotel Grand Dafam YIA dan sekitarnya.
WONOSARI (Pemadaman pukul 10.00-13.00 WIB)
Bejiharjo Karangmojo, Kayuwangi Wiladeg, Semoyo Patuk, Salam Patu, Kalupentung, Doga Nglanggeran, Beji Patuk dan Putat Patuk.
PLN memastikan jadwal pemadaman tersebut bisa berubah sewaktu-waktu dengan menyesuaikan kondisi petugas di lapangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Jenazah Polisi Kendal Brigpol Setyo Diterbangkan melalui Bandara Juanda
- Polisi Kendal Tewas Tertembak di Rumah Kapolda Kaltara, Kompolnas Turun Tangan
- Agenda Wisata Jogja Akhir Pekan Ini: Ngangkring Art Fest & Konser Musik di JEC
- Kebakaran di Bukit Cemoro Sewu Bayat Klaten, Hutan Seluas 8,5 Ha Dilalap Api
Berita Pilihan
Advertisement

3 Tersangka Suap Eks Kabasarnas Segera Jalani Proses Sidang
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal keberangkatan KA Bandara YIA dari Stasin Tugu Jogja, Jumat 22 September 2023
- Jadwal Lengkap KRL Jogja Solo dan KRL Solo Jogja Hari Ini, 22 September 2023
- Rute Bus Trans Jogja, dari Prambanan, Adisucipto, Condongcatur, dan Jombor, Jangan Salah Pilih
- Jadwal Keberangkatan Bus Damri Tujuan Jogja-Bandara YIA dan Sekitarnya
- Prakiraan Cuaca, Jumat 22 September 2023, Siang Hari Cerah Menyengat
Advertisement
Advertisement