Jam 5 Pagi Sleman Timur Hujan, Simak Cuaca Semua Wilayah DIY Hari Ini

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Wilayah Sleman bagian Timur tepatnya di Ngemplak diguyur hujan sejak pukul 5.00 Wib, Selasa (4/7/2023). Lalu bagaimana dengan cuaca hari ini di seluruh DIY?
Diperkirakan sebagian besar wilayah DIY berawan. Hujan berpotensi terjadi kembali di wilayah Sleman pada siang hari.
Advertisement
Baca juga: Menikmati Libur Iduladha, Presiden Jokowi Bermain Bersama Cucu di Jogja
Sementara untuk kabupaten/kota lainnya dapat disimak di bawah ini. Berikut ini prakiraan cuaca DIY pada Jumat ini dikutip dari laman bmkg.go.id:
1. Bantul
Pagi: berawan
Siang: berawan
Malam: berawan
2. Sleman
Pagi: berawan
Siang: hujan ringan
Malam: berawan
3. Wates
Pagi: berawan
Siang: berawan
Malam: berawan
4. Gunungkidul
Pagi: berawan
Siang: berawan
Malam: berawan
5. Kota Jogja
Pagi: berawan
Siang: berawan
Malam: berawan
Itulah prakiraan cuaca DIY pada hari ini, Selasa (4/7/2023).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : bmkg jogja
Berita Lainnya
- Bukan Rp4 M, Kerugian akibat Kebakaran Pasar Slogohimo Wonogiri Tembus Rp8,5 M
- Belum Rampung 100%, Gibran Sebut Pembangunan Tirtamas Waterpark Jebres Bertahap
- Dituduh Jadi Biang Pencemaran, Ini Jawaban Pengusaha Tambak Udang Karimunjawa
- Surya Paloh Perintahkan Mentan Syahrul Yasin Limpo Kembali ke Tanah Air
Berita Pilihan
Advertisement

Hubungan Memanas, India Desak Kanada Tarik 41 Orang Diplomatnya
Advertisement

Danau Toba Dikartu Kuning UNESCO, Sandiaga: Ini Jadi Alarm
Advertisement
Berita Populer
- Terkuak! Kokam DIY Dibekukan karena Tak Hadiri Apel di Solo Bareng Jokowi
- Simak Jadwal KA Bandara YIA Hari Ini, 3 Oktober 2023
- Berikut Jadwal Keberangkatan Bus Damri Tujuan YIA dan Tarifnya
- Pelajar SMA Muha Gelar Aksi Tanam Bakau di Hutan Mangrove Baros
- Jadwal Pemadaman Listrik di Sleman, Wonosari, dan Wates 3 Oktober 2023
Advertisement
Advertisement