Advertisement
PENEMBAKAN KARYAWAN GL ZOO : Nanang Dikenal sebagai Pria yang Tidak "Neko-Neko"

Advertisement
Penembakan karyawan GL Zoo masih belum ditemukan pelaku dan motifnya
Harianjogja.com, JOGJA-Keluarga Nanang Raharjo, 31, korban penembakan di angkringan samping Gembira Loka Zoo (GL Zoo) berharap polisi segera menemukan pelakunya.
Advertisement
Baca juga : http://harianjogja.com/?p=765038" target="_blank">INFO TERKINI : Karyawan GL Zoo Tewas Ditembak saat Makan Siang
Sarjono, 65, ayah korban berharap polisi segera menangkap pelaku penembakan tersebut. Menurutnya, selama ini anak keduanya dari tiga bersaudara itu merasa tidak memiliki masalah dengan siapa pun.
"Anak saya baik, tidak pernah neko-neko, pergaulan dengan masyarakat disini juga akrab," ungkap dia, di sela menerima tamu pelayat di rumahnya, Rejowinangun, Kotagede, Senin (31/10/2016).
Ibu Sarjono, Sri Purwanti tak henti-hentinya menangis saat menerima tamu pelayat. Dia tidak menyangka anaknya meninggal dalam kondisi luka tembak dibagian perut kanan.
Dari sejumlah pelayat yang datang ke rumah duka, terlihat beberapa pelyat yang mengenakan seragam Gembira Loka Zoo.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Klarifikasi GoTo Terkait Mantan Petingginya Terseret Dugaan Korupsi Chromebook
Advertisement

Berwisata di Tengah Bediding Saat Udara Dingin, Ini Tips Agar Tetap Sehat
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal dan Tarif Bus DAMRI Jogja-Semarang PP
- Jadwal, Tarif, dan Rute DAMRI ke Bandara YIA, Purworejo, Kebumen, dan Magelang
- Jadwal KA Bandara YIA Reguler dan Xpress Berangkat dari Stasiun Tugu Hari Ini (15/7/2025)
- Mutasi Pejabat Utama Polda DIY: dari Dirreskrimsus, Irwasda dan Kapolresta Jogja
- Siap-Siap! PLN Lakukan Pemadaman Listrik di Bantul dan Wates Kulonprogo Hari Ini (15/7/2025)
Advertisement
Advertisement