Advertisement

HARIAN JOGJA HARI INI: Sleman Lacak Klaster Jemaah Tabligh

Nina Atmasari
Jum'at, 24 April 2020 - 09:17 WIB
Nina Atmasari
HARIAN JOGJA HARI INI: Sleman Lacak Klaster Jemaah Tabligh Harian Jogja edisi Jumat (24/4 - 2020)

Advertisement

Sleman Lacak Klaster Jemaah Tabligh
SLEMAN- Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman menggelar rapid test bagi taknir dan jemaah masjid Jami Al-ittihaad, Dusun Kocoran, Caturtunggal, Depok Sleman. Dinkes Sleman mengklasifikasikan temuan di masjid itu sebagai klaster Jemaah Tabligh.

DPR Tunggu Sikap pemerintah
JAKARTA-- DPR merespons desakan penghentia pembahasan omnibus law RUU Cipta Kerja (Ciptaker) oleh sejumlah pihak di tengah pandemi virus Corona.

Advertisement

Hati-Hati Tanpa Gejala
Komisi Kesehatan Nasional Tiongkok melaporkan pada Senin (6/4) terdapat 78 kasus baru Covid-19 tanpa gejala yang teridentifikasi sampai Minggu (5/4) malam. Sejauh ini, total 705 orang positif Covid-19 tanpa gejala tengah berada dalam pengawasan medis di seluruh Tiongkok.

Dua Kucing Terjangkit Covid-19
NEW YORK- Dua kucing di Negara Bagian New York, AS, dinyatakan positif terpapar virus Corona.

Kolaborasi Ariana Grande hingga Black Pink
Lady Gaga mengumumkan akan ada beberapa artis yang terlibat dalam album barunya yang berjudul Chromantica.

PON Ditunda Tahun Depan
JAKARTA- Presiden Joko Widodo memutuskan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua yang rencananya berlangsung Oktober 2020 ditunda setahun ke Oktober 2021, dengan berbagai alasan, di antaranya pekerjaan venue yang tertunda.

Penyaluran Bansos Dinilai Lamban
JOGJA- Pemda DIY dinilai lamban dalam memberikan bantuan sosial (bansos) kepada warga terdampak secara ekonomi akibat penyebaran Coronavirus Disease (Covid-19).

ASN Sleman Dilarang Mudik
SLEMAN- Sparatur Sipil Negara (ASN) yang berada di iingkungan Pemkab Sleman beserta keluarganya dilarang mudik ke kampung halamannya masing-masing selama ramadan dan Idulfitri tahun ini.

Jelang Ramadan, Gas Melon di Bantul Malah Tak Laku
BANTUL- Stok gas bersubsidi berukuran tiga kilogram (gas melon) di Bantul melimpah pada awal Ramadan ini, bahkan sampai ada yang tidak laku. Melimpahnya gas bersubsidi karena permintaan di masyarakat berkurang sebagai dampak pandemi Covid-19.

Ribuan Pelanggan PDAM Minta Keringanan
WONOSARI- Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumda) Tirta Handayani mendata ada 30% pelanggan yang mengajukan keringanan untuk menunda pembayaran tagihan pembayaran air. Penundaan diajukan sebagai dampak dari penyebaran virus Corona.

Akses ke Glagah Ditutup Total
TEMON- Bai masyarakat yang punya rencana berkunjung ke Pantai Glagah dalam waktu dekat ini sebaiknya pikir-pikir kembali karena terhitung sejak Selasa (21/4) objek wisata di Kalurahan Glagah, Kapanewon Temon itu telah ditutup sampai batas waktu yang belum ditentukan.

Belajar di Rumah Diperpanjang
JOGJA- Pemda DIY kembali memperpanjang masa pembelajaran jarak jauh (PJJ) hingga pertengahan Mei 2020 untuk siswa sekolah di wilayah ini.

Hotel Minta Pembebasan Pajak Segera Terealisasi
JOGJA- Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) DIY mengharapkan pemerintah yang belum mengeluarkan kebijakan pembebasan pajak hotel dan restoran dapat segera terealisasi.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja dalam versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.

Anda juga dapat mengakses Harian Jogja versi digital dengan berlangganan di epaper.harianjogja.com.

Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya, membangun kemandirian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Diserang Israel, Iran Sebut Fasilitas Nuklir Aman dan Siap Membalas dengan Rudal

News
| Jum'at, 19 April 2024, 17:17 WIB

Advertisement

alt

Sambut Lebaran 2024, Taman Pintar Tambah Wahana Baru

Wisata
| Minggu, 07 April 2024, 22:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement