Advertisement

Rekapitulasi Perhitungan Suara di Tingkat Kota Jogja Masih Bergulir

Alfi Annisa Karin
Kamis, 29 Februari 2024 - 21:27 WIB
Mediani Dyah Natalia
Rekapitulasi Perhitungan Suara di Tingkat Kota Jogja Masih Bergulir Pemilu, pemungutan suara, kertas suara - Ilustrasi - Freepik

Advertisement

Harianjogja.com, TEGALREJO—Sampai saat ini, KPU Kota Jogja masing menggulirkan rekapitulasi suara di tingkat Kota Jogja. Proses ini telah dilakukan sejak kemarin (28/2/2024). Dimulai dari Dapil 1 hingga Dapil 3. Lalu, rekapitulasi dilanjutkan hari ini pada Dapil 4 dan Dapil 5.

KPU Kota Jogja belum merilis secara resmi hasil rekapitulasi suara. Namun, berdasarkan data dari website Pemilu 2024, untuk kontestasi DPRD Kota Jogja dipimpin oleh PDIP dengan peroleh 21.610 suara. Disusul oleh Gerindra sebanyak 11.597 suara.

Advertisement

Baca Juga

Real Count Pileg DPRD Kota Jogja: Kehilangan 2 Kursi, PAN Kubur Mimpi Kursi Pimpinan Dewan

Hasil Real Count KPU Sementara Perolehan Suara Tertinggi Caleg DPRD DIY Dapil Kota Jogja, Sebagian Diisi Petahana

Real Count KPU Sementara untuk DPRD Jogja: PDIP Memimpin, Disusul Gerindra dan PKS

Salah satu Anggota Tim Sukses Caleg Partai Gerindra Oni Wantara menuturkan pihaknya juga melakukan perhitungan suara secara internal partai. Nama pemegang suara tertinggi juga telah dikantongi. Namun, Oni masih menunggu hasil keputusan KPU Kota Jogja.

"Sejauh ini Gerindra dapat 5 kursi DPRD Kota Jogja dan 1 DPRD DIY dari Dapil Kota Jogja," katanya saat dihubungi, Kamis (29/2/2024).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Pendidik di Pacitan Antusias Kolaborasi dengan Museum Song Terus

News
| Jum'at, 26 Juli 2024, 22:40 WIB

Advertisement

alt

Taman Balekambang Solo Resmi Dibuka Kamis 25 Juli 2024, Segini Tarif Masuk dan Jam Operasionalnya

Wisata
| Rabu, 24 Juli 2024, 15:37 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement