Advertisement

Dugaan Pungli di Saptosari, Inspektorat Mulai Investigasi

Herlambang Jati Kusumo
Rabu, 16 Mei 2018 - 16:20 WIB
Arief Junianto
Dugaan Pungli di Saptosari, Inspektorat Mulai Investigasi Ilustrasi pungli - Harian Jogja

Advertisement

Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL—Inspektorat Daerah Gunungkidul mulai menginvestigasi dugaan pungutan liar (pungli) program Pendaftaran Tamah Sistematis Lengkap (PTSL) di Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunungkidul.

Kepala Inspektorat Gunungkidul, Sujarwo mengatakan saat ini tengah mengumpulkan bukti dan fakta di lapangan. Setelah sebelumnya mendapat surat untuk melakukan audit dari Polres Gunungkidul. “Kami masih melakukan investigasi saat ini,” ucapnya Rabu (16/5/2018).

Advertisement

Ia mengatakan sejumlah perangkat desa sudah dipanggil untuk dimintai keterangan. Selain itu inspektorat telah menyebar tim untuk terjun langsung kelapangan dan bertemu dengan warga yang merasa dirugikan.

“Tim terjun langsung ke bawah, oknum yang dilaporkan warga telah kami periksa,” katanya.

Inspektorat diakuinya akan secepat mungkin menyelesaikan laporan audit, dan menyerahkan ke pihak Polres Gunungkidul, untuk kelanjutan prosesnya nanti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Operasional KRL Jogja Solo Ditambah Jadi 30 Perjalanan

News
| Kamis, 09 Mei 2024, 00:17 WIB

Advertisement

alt

Grand Rohan Jogja Hadirkan Fasilitas Family Room untuk Liburan Bersama Keluarga

Wisata
| Senin, 06 Mei 2024, 10:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement