Advertisement
PESISIR SELATAN: 24 Hektare Hutan Musnah Karena Tambak
Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL- Sebanyak 24 hektare hutan di pesisir Selatan Bantul kini dibabat habis untuk tambak udang. Butuh waktu hingga delapan tahun untuk membuat area ini kembali hijau.
Kepala Dinas Pertanian dan Kehutanan Bantul Partogi Dame Pakpahan menyebutkan, dalam waktu setahun, 24 hektare lahan hijau musnah karena digunakan untuk tambak udang.
Advertisement
Pesisir Selatan Bantul mulanya ditutupi hutan cemara udang dan sejumlah pohon lain seperti akasia. Penghijauan lahan pesisir itu dimulai sejak awal 2000-an. "Dahulu di sini lahannya gersang, tidak bisa ditanami karena paparan uap air laut," kata Partogi, Selasa (13/5/2014).
Pohon-pohon tersebut menjadi wind barrier atau penghalang angin air laut yang membawa garam sehingga lahan pertanian dapat terlindungi. Sejak wilayah ini menjadi hijau, kawasan pesisir berubah menjadi sentra hortikultura seperti bawang merah dan cabai.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Polisi Hentikan Penyelidikan Kasus Dugaan Kekerasan Verbal Guru
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Pemkab Bantul Genjot Program RTLH 2026, 110 Rumah Warga Direhabilitasi
- Jaga Warga Kulonprogo Diperkuat Jelang Ramadan dan Ancaman Radikalisme
- Pencurian Kamera Rp145 Juta di Mal Sleman, Ibu dan Anak Dibekuk Polisi
- Anggaran Terbatas, DIY Prioritaskan Perbaikan Jalan Panggang-Wonosari
- Harga Emas Cetak Rekor, Ekonom Ingatkan Ancaman Ketidakpastian Global
Advertisement
Advertisement




