Advertisement

HARIAN JOGJA HARI INI: Prayuwana untuk Atasi Klithih

Media Digital
Kamis, 30 Desember 2021 - 05:27 WIB
Budi Cahyana
HARIAN JOGJA HARI INI: Prayuwana untuk Atasi Klithih Halaman muka Harian Jogja edisi Kamis, 30 Desember 2021. - Istimewa

Advertisement

Prayuwana untuk Atasi Klithih

JOGJA—Gubernur DIY Sri Sultan HB X mengatakan perhatian khusus harus diberikan kepada anak agar tidak terlibat klithih. HB X menyinggung lembaga lawas bernama Prayuwana, lembaga yang konon khusus menangani anak-anak nakal.

Advertisement

Gelombang Ketiga Akhir Januari

JAKARTA—Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin memperkirakan gelombang ketiga Covid-19 akan datang pada akhir Januari karena varian Omicron. Namun, gelombang itu akan cepat berlalu karena gejala akibat varian Omicron relatif ringan.

Cegah Transmisi Lokal Meluas dengan 3T

Adanya transmisi lokal Covid-19 varian Omicron di Indonesia diharapkan membuat masyarakat untuk kembali ingat untuk disiplin protokol kesehatan. Di samping itu, pemerintah diharapkan menggalakkan 3T (tracing, testing, dan treatment) agar varian tidak meluas.

Pengungkapan Kasus Narkotika Naik 65%

MERGANGSAN–Pengungkapan kasus narkotika oleh Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DIY tahun ini meningkat sebanyak 65%.

Pemkab Fokus Pulihkan Ekonomi Masyarakat

SLEMAN—Sebagai upaya pencegahan dan penanggulangan Covid-19 pasca Natal dan Tahun Baru 2022, Pemkab Sleman menetapkan sejumlah kebijakan terkait dengan kegiatan masyarakat.

Ingin Viral, Sayat Tangan Sendiri

BANTUL—Aparat Polres Bantul menangkap seorang remaja berinisial HEH, 23, warga Semanu, Gunungkidul, karena diduga membuat laporan palsu kepada polisi. Dalam laporannya, HEH mengaku menjadi korban kejahatan jalanan atau klithih. Dari hasil pemeriksaan, luka sayatan di tangan merupakan ulah pelaku sendiri.

Spanduk Penutupan Alwa Mulai Dipasang

WATES—Menjelang perayaan Tahun Baru 2022, Satpol PP Kulonprogo mulai memasang sejumlah spanduk dan banner penutupan Alun-Alun Wates (Alwa), Rabu (29/12). Fasilitas umum ini rencananya ditutup dari segala aktivitas mulai Jumat (31/12) sampai Sabtu (1/1/2022).

Penyelundupan Sabu di Lapas Digagalkan

WONOSARI–Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Klas II B Yogyakarta berhasil menggagalkan penyelundupan sabu-sabu ke warga binaan. Temuan ini sudah dilimpahkan ke jajaran Polres Gunungkidul untuk diproses lebih lanjut.

Hidup Mati Laskar Mataram

BOGOR—Badai cedera membuat langkah PSIM Jogja dalam mengamankan satu tiket terakhir untuk promosi ke Liga 1 musim depan menjadi kian berat.

Harga Tinggi Minyak Goreng Bisa sampai Semester I/2022

JOGJA—Harga minyak goreng yang stabil tinggi diperkirakan akan bertahan hingga semester I/2022. Sementara untuk sebagian komoditas lainnya, secara bertahap akan mengalami penurunan harga.

Anda dapat membaca lebih lengkap di Harian Jogja versi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.  Selamat membaca. Harian Jogja, berbudaya, menginspirasi, terpercaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Berita Pilihan

Advertisement

alt

BKKBN-TNI AD Kolaborasi Membangun Sumber Air Bersih Guna Turunkan Stunting

News
| Kamis, 25 April 2024, 18:27 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement