Advertisement
Siap-Siap! Bantul dan Wates Diprediksi Mati Listrik
Ilustrasi. - Solopos/Ardiansyah Indra Kumala
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—PLN Jogja akan melakukan pemadaman di daerah Bantul dan Wates Kulonprogo. Pemadaman dilakukan pada Minggu (8/7/2023) pagi hingga siang hari.
Dilansir dari laman Instagram PLN Jogja, pemadaman di Wates dilaksanakan pukul 9.00 Wib hingga 12.00 WIb. Sementara di Bantul dilaksanakan pada 10.00 Wib hingga 13.00 Wib.
Advertisement
Baca juga: Daftar 3 Ikon Baru Akan Dibangun di Selatan DIY, Bakal Jadi Daya Tarik Wisatawan
Pemadaman listrik di Bantul meliputi Bendogorok, Kembangsongo, Demangan, Bembem, Blawong, RS Nur Hidayah, Bulu, Boro Rawi, Cembing, Pr. Sindet, PDAM Sindet, Sindet Wukirsari Imogiri, Trimulyo, puri Ko, Trimulyo Jetis dan sekitarnya.
Kemudian pemadaman listrik di Bantul meliputi Banjarsari, Kebonharjo, Degan, Banjararum Kalibawang dan sekitarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Instagram
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
13 Calon Petugas Haji Dicopot saat Diklat PPIH, Ini Alasannya
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Misteri Kematian Mantan Pengurus Pordasi di Gumuk Pasir Bantul
- Pasangan Asal Semarang Curi Baterai Motor di Sleman, Ini Modusnya
- Anggaran Rehab SMP Sleman 2026 Turun Drastis, Pemkab Andalkan Pusat
- Cuaca Ekstrem Terjang Bantul, 25 Titik Pohon Tumbang Tercatat BPBD
- Angin Kencang, Pohon Beringin Masjid Gede Mataram Kotagede Tumbang
Advertisement
Advertisement



