Advertisement
Daftar 20 Bank Sampah di Wilayah Bantul

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL—Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Bantul mencatat di Kabupaten Bantul, terdapat sebanyak 250 bank sampah yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat.
Sampai saat ini baru 30 kalurahan dari total 75 kalurahan yang memiliki tempat pengolahan sampah mandiri melalui biaya atau anggaran kalurahan.
Advertisement
BACA JUGA: 17 Lokasi dan Alamat Bank Sampah di Kota Jogja
Namun dari jumlah tersebut belum semuanya berjalan dengan baik. Meskipun sebenarnya tiap kalurahan di Bantul diharapkan memiliki tempat pengolahan sampah mandiri dengan sistem TPS 3R, yakni Reduce, Reuse, Recycle.
Dengan sistem TPS3R ini diharapkan dapat mengurangi volume sampah yang dibuang ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan.
Nah, berikut daftar sebagian Bank Sampah yang beroperasi di Bantul.
1. Bank Sampah Mukti Rahayu Panggungharjo Sewon Bantul
2. Bank Sampah Berkah Peduli Sampah Wonokromo Pleret Bantul
3. Bank Sampah Dadi Arto Singosaren Banguntapan Bantul
4. Bank Sampah Pesona Adiwiyata 6 Panggungharjo Sewon Bantul
5. Bank Sampah Uwuh Mulyo Karangtengah Imogiri Bantul
6. Bank Sampah Makmur Jaya Sentosa Gilangharjo Pandak Bantul
7. Bank Sampah Jati Bening Wonokromo Pleret Bantul
8. Bank Sampah Amarta Sabdodadi Bantul
9. Bank Sampah Sapu Bersih Inspiro Gilangharjo Pandak Bantul
10. Bank Sampah Mojomanis Karangtengah Imogiri Bantul
BACA JUGA: Daftar 50 Lokasi Bank Sampah di Wilayah Sleman
11. Bank Sampah Rebok Kreatif Sumbermulyo Bambanglipuro Bantul
12. Bank Sampah Ngudi Rejeki Sumbermulyo Bambanglipuro Bantul
13. Bank Sampah Munggur Sampah Srimartani Piyungan Bantul
14. Bank Sampah Amrih Asri Mangunan Dlingo Bantul
15. Bank Sampah Manunggal Wonokromo Pleret Bantul
16. Bank Sampah Polaman Berseri Argorejo Sedayu Bantul
17. Bank Sampah Pagarum Kasongan Permai Bangunjiwo Kasihan Bantul
18. Bank Sampah Barokah Poncosari Srandakan Bantul
19. Bank Sampah Dukuh Berseri Guwosari Pajangan Bantul
20. Bank Sampah Pelangi Jambidan Banguntapan Bantul
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Presiden Prabowo Akan Bertemu Pemerintah Arab Saudi untuk Bahas Pembangunan Kampung Haji di Makkah
Advertisement

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah
Advertisement
Berita Populer
- Pembahasan APBD Perubahan 2025, Target PAD Gunungkidul Turun Tipis, Begini Alasannya
- Agenda Wisata di Jogja dan Sekitarnya Sepanjang Juli 2025
- Jemaah Haji dari Bantul Mulai Tiba di Kampung Halaman Malam Ini, Berikut Jadwal Lengkapnya
- PMI Asal Gunungkidul Meninggal di Taiwan, Jenazah Belum Bisa Dipulangkan ke Paliyan
- Pemkab Sleman Siapkan Rp210 Juta untuk Bantu Pendanaan Penulisan Skripsi Hingga Tesis ASN
Advertisement
Advertisement