Jadwal Terbaru KA Prameks Jogja Kutoarjo Selama Libur Lebaran, 5-16 April 2024
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—KAI Commuter Line menambah jam operasional KA Prambanan Express (Prameks) relasi Jogja-Kutoarjo dan Kutoarjo-Jogja dari 8 perjalanan menjadi 12 perjalanan yang berlaku mulai 5-16 April 2024 atau selama Angkutan Lebaran 2024.
KAI Commuter Line menyatakan optimalisasi perjalanan Commuter Line ini adalah sebagai antisipasi dari hasil survei yang dilakukan Badan Kebijakan Transportasi Kemenhub terkait Pergerakan Pemudik pada Lebaran Tahun 2024.
Advertisement
Berikut adalah jadwal KA Prameks Jogja Kutoarjo dan Kutoarjo Jogja berlaku selama 5-16 April 2024
BERANGKAT DARI STASIUN TUGU
PUKUL 06.37 WIB
Pukul 07.25 WIB
PUKUL 10.26 WIB
PUKUL 13.49 WIB
Pukul 16.38 WIB
PUKUL 17.50 WIB
BERANGKAT DARI STASIUN KUTOARJO
PUKUL 05.25 WIB
PUKUL 09.05 WIB
Pukul 09.40 WIB
PUKUL 12.20 WIB
PUKUL 16.05 WIB
Pukul 18.27 WIB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Satu-satunya yang Gelar Kampanye Akbar, Heroe-Pena Gandeng 15.000 Kawula Muda
- Jadwal Terbaru KRL Jogja-Solo Jumat 22 November 2024, Berangkat dari Stasiun Tugu, Lempuyangan dan Maguwo
- Jadwal SIM Keliling di Kulonprogo Jumat 22 November 2024
- Heroe-Pena Optimistis Kantongi 40 Persen Kemenangan
- Jadwal Terbaru KRL Solo-Jogja Jumat 22 November 2024: Berangkat dari Palur Jebres, Stasiun Balapan dan Purwosari
Advertisement
Advertisement