Advertisement
Rumah Bidan di Piyungan Diobok-obok Maling

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL—Diduga masuk melalui pintu belakang, maling mengacak-acak rumah seorang bidan bernama Yani Rusnawati, 36, warga Dusun Banyakan III, Desa Sitimulyo, Kecamatan Piyungan, Bantul, Sabtu (4/1/2020) dini hari lalu.
Akibatnya, sejumlah barang berharga milik korban, seperti empat buah telepon selular, jam tangan, serta dompet berisi surat-surat berharga senilai Rp5 juta raib. Tak hanya itu, pelaku juga diduga mengambil dua buah tabung gas ukuran tiga kilogram di dapur rumah korban.
Advertisement
“Kasus pencurian tersebut baru diketahui korban saat bangun tidur sekitar pukul 04.00 WIB. Tidak ada kerusakan pada jendela atau pintu rumah korban. Kemungkinan pelaku masuk melalui pintu belakang rumah yang tidak terkunci,” ucap Kapolsek Piyungan, Komisaris Polisi Ispurwanta, Senin (6/1/2020).
.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Polisi Tangkap Sejumlah Orang Mengaku Wartawan yang Memeras Warga
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Operasi Patuh Progo di Jogja Segera Dimulai, Ini Sasaran Pelanggaran yang Ditindak
- Baru Diluncurkan, Koperasi Desa Merah Putih Sinduadi Dapat Ratusan Pesanan Sembako
- DIY Bakal Bentuk Sekber Penyelenggara Haji-Umroh, Upayakan Direct Flight dari Jogja ke Makkah
- Sasar 2 Terminal di Gunungkidul, Kegiatan Jumat Bersih Jangan Hanya Seremonial Semata
- Dibuka Mulai 14 Juli, Sekolah Rakyat SMA di Bantul Tampung 200 Siswa dari Keluarga Miskin Ekstrem
Advertisement
Advertisement