Advertisement
Bayar Rp8.000 Sudah Sampai Solo, Ini Jadwal KRL Hari Ini

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA-KRL relasi Jogja-Solo menjadi salah satu moda transportasi andalan bagi para penglaju. Selain harga tiket terjangkau, waktu tempuh cenderung lebih cepat daripada naik bus atau kendaraan pribadi.
Tiket KRL Jogja-Solo relatif murah yakni sebesar Rp8.000 untuk sekali perjalanan, baik jauh maupun dekat. Kereta ini membawa penumpang mulai Stasiun Jogja (Tugu) hingga Stasiun Balapan.
Advertisement
Sepanjang perjalanan Jogja-Solo, KRL akan berhenti di beberapa stasiun. Mulai dari Stasiun Jogja (Tugu), Lempuyangan, Maguwo, Brambanan, Srowot, Klaten, Ceper, Delanggu, Gawok, Purwosari, dan terakhir Solo Balapan.
Baca juga: Sultan Optimistis Tol Jogja & Wisata Bisa Kerek Pertumbuhan Ekonomi
Bagi Anda yang akan bepergian ke Solo dari Stasiun Jogja (Tugu), jadwal pertama adalah pukul 5.19 WIB dan terakhir pukul 20.17 WIB.
Berikut ini jadwal lengkap keberangkatan KRL Jogja-Solo dari tiga stasiun di Jogja, yakni Stasiun Jogja (Tugu), Lempuyangan, dan Maguwo:
- Stasiun Jogja
05.19 WIB
06.59 WIB
08.13 WIB
10.01 WIB
10.45 WIB
11.55 WIB
13.50 WIB
14.50 WIB
15.54 WIB
17.31 WIB
18.30 WIB
20.17 WIB
-Stasiun Lempuyangan
05.24 WIB
07.07 WIB
08.27 WIB
10.07 WIB
10.50 WIB
12.00 WIB
13.55 WIB
14.55 WIB
15.58 WIB
17.36 WIB
18.34 WIB
20.22 WIB
- Stasiun Maguwo
05.31 WIB
07.14 WIB
08.34 WIB
10.15 WIB
10.57 WIB
12.07 WIB
14.02 WIB
15.02 WIB
16.06 WIB
17.43 WIB
18.42 WIB
20.29 WIB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : krl.co.id
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

LKPP: Kementerian Lembaga Wajib Gunakan Produk Lokal TKDN 40 Persen
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Angkat Konsep TerraDam, Mahasiswa UGM Raih Juara 2 Kompetisi Riset Aktuaria Internasional 2025
- Bencana Hidrometeorologi: Ada 36 Titik Lokasi Terdampak di Sleman, 3 Orang Luka
- Ini Jadwal SPMB 2025 SMA/SMK Negeri DIY, Ada Pendaftaran Gelombang 1 dan Gelombang 2
- Dimas Diajeng Sleman 2025, Mahasiswa UNY dan UGM Jadi Pemenang
- Gudang CV Keiros di Bantul Terbakar, Kerugian Capai Rp4,5 Miliar
Advertisement