Prakiraan Cuaca Jogja dan Sekitarnya Jumat 1 November 2024: DIY Hujan Ringan
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—BMKG secara rutin melakukan update cuaca termasuk wilayah Jogja dan sekitarnya. Beberapa wilayah di DIY mulai hujan ringan Jumat (1/11/2024).
Berdasarkan prakiraan BMKG dalam laman bmkg.go.id disebutkan hampir sebagian besar wilayah DIY di lima kabupaten dan kota diperkirakan cerah dengan panas terik.
Advertisement
Berikut adalah prakiraan cuaca secara detail pada lima kabupaten dan kota :
Bantul
Pagi : Hujan ringan, siang : Hujan ringan, Sore : Berawan, Malam : Hujan Ringan (suhu 23-33 derajat celcius).
Sleman
Pagi : Hujan ringan, siang : Hujan ringan, Sore : Hujan ringan : Hujan Ringan (suhu 21-32 derajat celcius).
Kulonprogo
Pagi : Berawan, siang : Hujan ringan, Sore : Hujan ringan, Malam : Hujan Ringan (suhu 22-31 derajat celcius).
Gunungkidul
Pagi : Hujan ringan, siang : Hujan ringan, Sore : Hujan ringan, Malam: Hujan Ringan (suhu 23-33 derajat celcius).
Kota Jogja
Pagi : Hujan ringan, siang : Hujan ringan, Sore : Hujan ringan, Malam : Hujan Ringan (suhu 23-33 derajat celcius).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Prakiraan Cuaca Hari Ini: Sebagian Besar Wilayah Indonesia Dilanda Hujan, Termasuk DIY
- Polisi Ringkus 3 Tersangka Percobaan Perampokan di SPBU Gamping
- Hingga 2024 Sudah Ada 17 Rintisan Desa Budaya di Bantul
- Dinkes Jogja Ingatkan Sekolah dan Orang Tua Waspada Penyebaran Gondongan
- Bulan November Digalakkan Wellness Tourism, Sejumlah Agenda Disiapkan Lewat JCWF 2024
Advertisement
Advertisement